Menelisik Skill Wonderkid Persebaya, Marselino Ferdinan dan Tendangan Jarak Jauh Andalannya

- 27 Agustus 2022, 08:00 WIB
Hasil BRI Liga 1: Marselino Ferdinan Selamatkan Persebaya, Persib Bandung Keok di Kandang, PSS Sleman Oke
Hasil BRI Liga 1: Marselino Ferdinan Selamatkan Persebaya, Persib Bandung Keok di Kandang, PSS Sleman Oke /Instagram @officialpersebaya

Baca Juga: KODE! Jarang Dimainkan Almeida di Arema FC, Evan Dimas Susul Luis Milla ke Persib? Anak STY Tambah Satu

Baca Juga: PSM vs Persib Bandung, Luis Milla Dibayangi Denda Rp400 Juta, Manuver 3 Trio Shin Tae yong, Bobotoh Hati-hati

Marselino Ferdinan menjebol gawang tim rival Persebaya, Arema FC pada pekan ke-11 Liga 1 2021/2022.

Proses menjebolnya dengan cara spektakuler, yaitu tendangan jarak jauh. Tidak tanggung-tanggung, kiper asing kaliber Adilson Maringa ditaklukkan.

"Di musim kemarin, dia terbukti memiliki tendangan-tendangan yang mematikan. Mudah-mudahan ke depan bagus lagi," kata Aji Santoso.

Baca Juga: KODE! Jarang Dimainkan Almeida di Arema FC, Evan Dimas Susul Luis Milla ke Persib? Anak STY Tambah Satu

Baca Juga: Masih Terganjal, Luis Milla Tunda Pimpin Latihan Persib Bandung? Bobotoh WAJIB Tau

Sempat mengalami cedera hamstring saat membela timnas Indonesia U-19 di ajang AFF 2022, Marselino Ferdinan terpaksa absen sampai pekan ke-4 BRI Liga 1 2022/2023.

Aji Santoso kemudian menurunkannya kembali pada pekan ke-5 setelah memastikan kondisi pemain tidak ada masalah sama sekali.

Di pekan berikutnya, Marselino diturunkan sejak menit awal melawan PSIS Semarang.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah