Persib Bandung Rasa Barcelona, Luis Milla Bawa Pulang Eks Partner Lionel Messi? Menanti Skema Cantik Tiki Taka

- 28 Agustus 2022, 22:15 WIB
Jeffren Suarez (kanan) bersama Andres Iniesta saat masih bersama-sama berseragam Barcelona, dan rekan setim Lionel Messi.
Jeffren Suarez (kanan) bersama Andres Iniesta saat masih bersama-sama berseragam Barcelona, dan rekan setim Lionel Messi. /Instagram @jeffren_suarez

Jadi tidak ada banyak waktu Luis Milla untuk menerapkan taktik tiki taka yang ia harapkan.

Baca Juga: Usai Coret 8 Pemain, Luis Milla Angkut 20 Pilar di Persib Bandung, 3 Bintang Timnas Indonesia, 1 Anak Emas

Baca Juga: Persib Bandung vs PSM Makassar, David da Silva Pernah Catatkan Rekor Detik 12

Berbeda dengan ketika ia melatih Timnas Indonesia, Luis Milla memiliki banyak waktu untuk menerapkan skema tersebut.

"Waktu saya di timnas itu cukup berat. Pada akhirnya itu membutuhkan waktu, di timnas kita memang memiliki banyak waktu untuk menemukan proses ini."

"Proses itu bisa ditemukan karena saya di sana selama dua tahun," ujar Luis Milla.

Dia mengatakan, di Persib Bandung dia tidak punya waktu untuk menerapkan tiki-taka. Tetapi dia ingin menemukan keseimbangan antara menjadi tim yang kompetitif.

Baca Juga: Seto Nurdiantoro Mati Kutu, Taktik Aji Santoso Ini Sukses Bikin Persebaya Rebut 3 Poin dari PSS Sleman

Baca Juga: Pertama Kalinya Pelatih ASNAWI Mangkualam di Ansan Greeners Marah Besar, Ini Dua Penyebab Kekecewaannya!

"Kami memiliki kemampuan untuk mengerti apa yang terjadi di lapangan dengan siapa pun kami bermain," jelas mantan pemain Real Madrid, Barcelona dan Valencia ini. 

Halaman:

Editor: Yoyo Raharyo

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah