NGERI! Jelang Arema FC Vs Persib Bandung, Luis Milla Ungkap Tipe Pemain Ini Tiap Pelatih Baru, Febri Hariyadi?

- 10 September 2022, 09:48 WIB
Luis Milla sudah bergabung dengan pemain Persib Bandung dan melakoni debut saat melawan PSM Makassar.
Luis Milla sudah bergabung dengan pemain Persib Bandung dan melakoni debut saat melawan PSM Makassar. /Twitter @persib

PotensiBadung.com - Persib Bandung bersiap menghadapi Arema FC di laga pekan ke-9 BRI Liga 1 2022/2023.

Pertandingan akan berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Malang pada Minggu, 11 September 2022.

Kali ini pelatih Persib Bandung yang baru saja debut di pertandingan Persib Bandung vs RANS Nusantara FC, Luis Milla akan menatap laga debut dari sang pelatih baru dari Arema FC, Javier Roca.

Baca Juga: Persib Bandung Tak Rela Robert Alberts Bawa Budiman ke PSIS? Manajemen Tegaskan Hal Ini & Ungkit Jasanya

Baca Juga: Tekuk Persikabo 1973, Klasemen PSIS Semarang Merangkak Naik Lampaui Persebaya dan Persib Bandung

Diketahui sebelumnya Javier Roca merupakan pelatih dari Persik Kediri.

Kubu Persib Bandung saat ini tengah melakukan persiapan intensif di Bandung jelang bertolak ke Malang dengan membawa 20 pemain.

Pelatih Luis Milla mengatakan masa transisi pergantian pelatih Arema FC dari Eduardo Almeida ke tangan Javier Roca bukan menjadi keuntungan bagi timnya.

Baca Juga: Pernyataan Mengejutkan Luis Milla Jelang Lawan Arema FC, Seret Javier Roca, Jebolan J League Buka Suara

Baca Juga: Final! Luis Milla Ikuti Jejak Robert Alberts di Persib Bandung, Ciro Alves, Nick Kuipers, DDS Dicoret?

Luis Milla pun menyamakan kondisi Persib Bandung dengan Arema FC yang sama-sama sedang berada di bawah asuhan pelatih baru.

“Saat ini mereka melakukan pergantian pelatih, dan sama seperti tim-tim lain bahwa setiap pemainnya sudah siap untuk bertanding. Mereka tetap fokus meski situasinya memang kurang bagus untuk Arema. Situasinya sama seperti kami dan mereka punya pelatih baru,” ungkap Luis Milla.

Selain itu Luis Milla justru mewaspadai motivasi pemain tim berjuluk Singo Edan itu ketika bermain di hadapan suporternya sendiri.

Baca Juga: Tak Hanya Singgung Javier Roca, Pelatih Persib Bandung Luis Milla Juga Soroti Aremania, Jelang Kontra Arema FC

Baca Juga: COMEBACK! Isyarat Carlos Fortes Untuk PSIS Semarang, Disinggung Naturalisasi, Susul Pilar Persib Marc Klok?

Mengenai kehadiran pelatih baru, Luis Mila mengungkapkan ketika ada pelatih baru, setiap pemain seperti ingin menunjukkan mereka layak berada di starting eleven.

Tipe pemain tersebut tentu dapat menjadi suntikan peforma di skuad sehingga kemungkinan besar pemain akan semakin termotivasi untuk menang.

“Saya rasa pemain-pemain mereka memiliki motivasi yang berlipat dan kami harus bisa memainkan pertandingan ini tanpa melakukan kesalahan. Kami harus melakukan kontrol yang baik dan operan-operan yang bagus,” papar Luis Milla.

Baca Juga: Bukan Kehendak Luis Milla 3 Pemain Terpaksa Dicoret? Isyarat Daisuke Sato Jelang Persib Bandung vs Arema FC

Baca Juga: The Next Pratama Arhan di PSIS Semarang, Lebih Gacor, Persib Bandung Ditikung

Mengenai itu, tampaknya hal itu juga terjadi di Persib Bandung.

Beberapa penggemar atau bobotoh melihat peforma beberapa pemain Persib Bandung meningkat di debut Luis Milla hingga akhirnya membuahkan kemenangan saat melawan RANS Nusantara FC.

Salah satunya adalah Febri Hariyadi, winger Persib Bandung.

Baca Juga: CATAT! PSSI Sudah TEMUKAN Pengganti JIS, 2 Stadion Ini dalam Tahap Pembicaraan, Warganet Ingatkan Soal Ini

Baca Juga: Mulai Panas, Luis Milla Komentari Javier Roca di Arema FC, Persib Bandung Temukan Cela?

"febri back to perform," tulis akun yasintaamnda di kolom komentar akun Instagram @persib.

"Skema permainan mulai terlihat, febri seperti terlahir kembali...

Ciro auto ngasupken 300 gol poe ieu," tulis akun nufc.indonesiaa.

"Skema permainan mulai terlihat Febri seperti terlahir kembali," tulis akun rohman_akap.

"Febri yang dulu telah kembaliii," tulis akun b4ku.hoe.

Baca Juga: Bukti Vincenzo Alberto Annese NGEBET ke PSIS, Diabaikan Yoyok Sukawi dan Junianto?

Baca Juga: Manchester United Berduka, Old Trafford Mengheningkan Cipta Sejenak untuk Kepergian Ratu Elizabeth II

Kehadiran Luis Milla tampaknya menjadi suntikan semangat bagi Febri Hariyadi karena MIlla memasukkannya ke starting 11 permainan.

Sebagaimana diketahui, sebelumnya Febri Hariyadi sudah dekat dengan juru racik baru Pangeran Biru tersebut saat dirinya bermain di Timnas Indonesia dan Luis MIlla menjadi pelatihnya.

 

Lantas apakah maksud dari Luis Milla yang menyebut setiap pemain seperti ingin menunjukkan mereka layak berada di starting eleven, yakni termasuk Febri Hariyadi?

Baca Juga: Lagi, Jatidiri Makan KORBAN, Lokal Pride PSIS Cetak Hattrick Bobol Persikabo, Jonathan Cantillana Tersingkir

Baca Juga: UPDATE Kondisi Carlos Fortes, MENGEJUTKAN Terpantau Kenakan Jersey Tim Lain, Sinyal Tinggalkan PSIS Semarang?

Jika melihat pertandingan Persib Bandung saat melawan RANS Nusantara FC kemarin, tampaknya tak hanya Febri Hariyadi yang bermain membaik, tapi juga beberapa pemain lain seperti Ciro Alves, Daisuke Sato, dan lain-lain, serta debut Reky Rahayu sebagai kiper yang menakjubkan.

Jelang kontra Arema FC, Luis Milla akan meracik strategi jitu untuk berusaha mengalahkan Arema FC di Kanjuruhan.

Pemainnya harus bermain dengan apik, meminimalisasi kesalahan.

Baca Juga: UPDATE Kondisi Carlos Fortes, MENGEJUTKAN Terpantau Kenakan Jersey Tim Lain, Sinyal Tinggalkan PSIS Semarang?

Baca Juga: Pelatih Persib dalam Formasi Lengkap, Luis Milla Belum PeDe Hadapi Arema FC? Beri Penjelasan Begini

“Kami harus memainkan laga yang bagus, jika bisa melakukan itu, kami bisa memenangkan pertandingan,” ucap Luis Milla.***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Instagram @persib ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah