Timnas Malaysia Naturalisasi Sergio Aguero, Nick Kuipers Sempat Singgung Jadi WNI dengan Marc Klok di Persib

- 12 September 2022, 11:30 WIB
potret Marc Klok (tengah) bersama Achmad Jufriyanto (kiri) dan Nick Kuipers (kanan).
potret Marc Klok (tengah) bersama Achmad Jufriyanto (kiri) dan Nick Kuipers (kanan). /Instagram/@marcklok/

PotensiBadung.com - Kabar mengejutkan datang dari Timnas Malaysia yang resmi menaturalisasi salah satu pemain asing di liga lokalnya.

Sergio Aguero berhasil dinaturalisasi oleh Federasi Sepakbola Malaysia dan dapat membela timnas Harimau Malaya di kompetisi resmi.

Baca Juga: DRAMATIS! Saksikan Kemenangan Persib Bandung vs Arema FC, Bobotoh Tertahan di Stadion

Baca Juga: Klasemen BRI Liga 1: Persib Bandung Tiggalkan PSIS Semarang Usai Permalukan Arema FC, Bali United Pepet Madura

Namun, Sergio Aguero yang dimaksud bukanlah striker legendaris Argentina yang pernah bermain untuk Manchester City dan Barcelona.

Sergio Aguero yang dinaturalisasi Timnas Malaysia adalah seorang pemain dari klub Malaysia, Sri Pahang FC.

Proses naturalisasinya sendiri sudah bergulir sejak tahun 2021 lalu.

Baca Juga: UPDATE Persib Bandung: Kondisi Terkini Erwin Ramdani Pascacedera di Laga Kontra Arema FC

Baca Juga: FIX! Setelah Persib Bandung Berpesta, Luis Milla Dihadapkan Pilihan Sulit, David da Silva Terancam Absen

Nama lengkapnya adalah Sergio Fabian Ezequiel Aguero.

ia juga berasal dari Argentina. Sergio Aguero diberikan kewarganegaraan Malaysia setelah tinggal di Negeri Jiran tersebut selama lima tahun beruntun.

Dilansir dari Malaysian Football League (MFL), Sri Pahang FC mengajukan proses naturalisasi untuk dua orang pemain.

Selain Sergio Aguero, mereka juga telah berhasil menaturalisasi Lee Tuck dari Inggris.

Baca Juga: MANUVER! Robert Alberts Tunjuk Biang Kerok Terkait Persib Bandung, Sesaat Lagi Diresmikan PSIS Semarang?

Baca Juga: Bos PSIS Sampaikan Kabar IPO Usai Momen Kemenangan Lawan Persikabo, Kebetulan?

Dengan proses naturalisasi Sergio Aguero, maka rival-rival Malaysia di Asia Tenggara, termasuk Indonesia perlu waspada.

Karena, Sergio Aguero yang ini juga merupakan seorang bomber.

NICK KUIPERS

Nick Kuipers menjadi salah satu nama yang disebut menjadi sosok calon pemain naturalisasi lainnya.

Hal tersebut menjadi pembicaraan hangat warganet di akun media sosial untuk mengajak bek tengah Persib Bandung itu menjadi WNI.

Baca Juga: JAGA KETAT! Persib Bandung Rawan Digembosi, Jangan Sampai Susul PSM Makassar, Luis Milla Siap Bermanuver?

Baca Juga: 4 Fakta Persib Bandung vs Arema FC, Diangkut Mobil Lapis Baja, Perdamain Suporter hingga Ambulans Keluar

Kabar itu mencuat saat Nick Kuipers ikut berkomentar dalam postingan Ezra Walian pada tahun 2020 yang lalu.

Ezra Walian menggugah dirinya dan Witan Sulaeman saat mencetak gol ke gawang Singapura pada leg kedua Piala AFF 2020.

Nick Kuipers ikut berkomentar dalam postingan Ezra Walian.

Ezra Walian menggugah dirinya dan Witan Sulaeman saat mencetak gol ke gawang Singapura pada leg kedua Piala AFF 2020.

Baca Juga: 4 Fakta Persib Bandung vs Arema FC, Diangkut Mobil Lapis Baja, Perdamain Suporter hingga Ambulans Keluar

Baca Juga: TANPA Asnawi Mangkualam di Laga Ansan Greeners vs Bucheon FC, Ada Drama Enam Gol, Warganet: No Asnawi No Party

Banyak pengguna media sosial, seperti Instagram yang berkomentar di dalam postingan.

Salah satunya adalah pemain bertahan Persib Bandung Nick Kuipers.

Dalam akun Instagram pribadinya pemain asal Belanda tersebut menuliskan ‘Lecker’ untuk mengapresiasi kinerja Ezra Walian di Timnas Indonesia.

@nurhidayat19 " Come bro naturalisasi for timnas "

@a.bilham22 "nick for timnas"

Baca Juga: Comeback Epik Persib Bandung Permalukan Arema FC di depan Puluhan Ribu Aremania

Baca Juga: INI Landasan Hukumnya! Kapten PSM Wiljan Pluim Disanksi Larangan Bermain 5 Pertandingan

@Ariikurniawan "naturalisasi lah masa engga"

@sonisuseno "nick kuippers for timnas"

@oxyahmadyusuf " GO to Indonesia with ezra "

Namun, Pemain yang resmi didatangkan Persib Bandung dari Belanda sejak 2019 itu mengaku belum ada pikiran untuk menjadi WNI.

Hal itu diungkapkan Nick Kuipers saat ditanya oleh rekan dari satu negaranya Marc Klok dalam YouTube pribadinya @marcklok.

Baca Juga: GADUH Urusan Jakarta International Stadium ( JIS), Warganet Sentil Ketum PSSI Asyik VC Eks PSIS Pratama Arhan

Baca Juga: ASNAWI Mangkualam Tak Terlihat di Ansan Greeners FC, Warganet: Cederakah atau Persiapan FIFA Matchday?

"Saya tidak tahu. Saya pikir masih terlalu dini untuk itu (menjadi WNI)," kata Nick Kuipers sebagaimana dikutip dari YouTube Marc Klok, Minggu (24/1/2021).

Pemain belakang Persib itu bahkan mengatakan bahwa untuk saat ini ia tak ingin memikirkan yang lainnya terlebih dahulu.

Namun, semua tak akan pernah tahu apa yang akan terjadi kedepan menurutnya karena semua itu masih menjadi misteri.

Kuipers juga hanya mengatakan tidak tahu dan untuk saat ini memang dirasa masih terlalu dini untuknya menjadi WNI.

"Tapi kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi dalam hidup. Jadi sekarang saya bisa mengatakan ya atau tidak, tetapi anda tidak pernah tahu," tuturnya.***

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah