MENANG Persib Bandung Banjir Kartu Kuning, Javier Roca Sisa 2 Nyawa di Arema FC

- 12 September 2022, 15:20 WIB
Laga Arema FC vs Persib Bandung/Instagram/@aremafcofficial
Laga Arema FC vs Persib Bandung/Instagram/@aremafcofficial /

Baca Juga: TERDESAK! Plan B Luis Milla Terpaksa Dilakukan, Tarik Sosok Rp6,95 Miliar, Klasemen Persib Bandung Meroket.

Hal pertama yang ingin dilakukannya selepas laga adalah mendapatkan kepercayaan para pemain lagi.

"Tugas saya memang berat, tidak ada yang bilang tugas di sini akan gampang. Saya masuk ke Arema saja sudah berat apalagi dengan kondisi mereka adalah juara Piala Presiden," ucap pelatih Arema FC Javier Roca.

Arema FC akan ditantang dua tim dari Jawa Timur. Pertama menghadapi Persik Kediri, kemudian kedua menghadapi Persebaya Surabaya.

Baca Juga: 4 Fakta Persib Bandung vs Arema FC, Diangkut Mobil Lapis Baja, Perdamain Suporter hingga Ambulans Keluar

Baca Juga: 4 Fakta Persib Bandung vs Arema FC, Diangkut Mobil Lapis Baja, Perdamain Suporter hingga Ambulans Keluar

"Tugas pertama saya paling tidak bisa mengambil kepercayaan diri mereka lagi untuk bisa tampil maksimal. Mau itu lawan siapapun, entah itu Persik, Persebaya, atau Dewa United. Soalnya kami tidak bisa memilih lawan, jadi kami harus bangkit," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: ligaindonesiabaru.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah