Permintaan Maaf Pelatih Lim Jong Heon Kepada Pendukung Ansan Greeners FC, Asnawi Mangkualam Kembali Main?

- 16 September 2022, 10:01 WIB
Warganet berharap Asnawi Mangkualam segera turun ke lapanga Ansan Greeners FC
Warganet berharap Asnawi Mangkualam segera turun ke lapanga Ansan Greeners FC /Instagram

Ia mengatakan bahwa ia tetap mendukung Kim Seong Woo dan akan membangkitkan semangatnya lagi untuk tetap percaya diri.

"The game will continue, so don't dwell on one game and forget the mistakes you made. He wants to tell a story that asks him to do it with a sense of responsibility,” ucapnya.

Diterjemahkan, pertandingan akan terus berlanjut, maka lupakan dan jangan berkutat dengan kesalahan yang telah dilakukan.

Baca Juga: Witan, Egy, Pratama Arhan Telah Terkonfirmasi Bela FIFA Matchday, Bagaimana dengan Asnawi Mangkualam di Ansan?

Baca Juga: PRATAMA Arhan Dapat Rumah Baru, Bupati Blora Resmikan, Berikut Sponsor yang Membantu Pembangunannya

Lain waktu, ia akan berbicara dengan Kim Seon Woo seperti untuk menyemangati seperti apa yang telah dilakukannya kepada pemain lain.

Lim Jong Heon berharap dengan cara itu, Kim Seon Woo akan kembali percaya diri dan bertugas untuk pertandingan selanjutnya.

Sementara itu, setelah absen dua pertandingan, sinyal kembalinya Asnawi Mangkualam ke tengah lapangan Ansan Greeners FC menyeruak.

Baca Juga: KENA PRANK! FC ViOn Tak Turunkan Egy Maulana Vikri Kontra Klub Witan Sulaeman, Takut Hancurkan Sportivitas?

eBaca Juga: GARUDA Abroad! Asnawi Mangkualam, Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman Sukses Main Tanpa Pratama Arhan

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Sports G


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah