KONTROVERSI! Calon Lawan Persib ‘Dimanjakan’ Wasit, Persija Batal Ditundukan Madura United, Andritany Trending

- 18 September 2022, 04:48 WIB
Wasit laga kontra  Persija Jakarta vs Madura United dianggap melakukan keputusan kontroversi dan membuat calon lawan Persib Bandung diuntungkan.
Wasit laga kontra Persija Jakarta vs Madura United dianggap melakukan keputusan kontroversi dan membuat calon lawan Persib Bandung diuntungkan. /Tim Potensi Badung 04/Instagram Persija Jakarta

Potensibadung.com – Calon Lawan Persib ‘Dimanjakan’ Wasit, Persija Batal Ditundukan Madura United, Andritany Trending

Wasit lagi-lagi menjadi objek yang paling disorot oleh para penggemar sepakbola dilaga terakhir BRI Liga 1 2022/2023 sebelum jeda internasional Fifa Matchday.

Pasalnya sang pengadil lapangan Persija Jakarta vs Madura United dianggap melakukan keputusan kontroversi dan membuat calon lawan Persib Bandung diuntungkan.

Wasit tidak memberikan Madura United menciptakan keunggulan atas keputusan memanjakan Persija Jakarta.

Baca Juga: Komisaris PSIS Gantikan Azrul Ananda di Persebaya? Putra Junianto Beri Kabar: Ditunggu Bonek Bes

Baca Juga: Persib Diuntungkan? Persija RESMI Lepas 2 Pemain Asing, Ondrej Kudela dan Abdulla Yusuf Helal

Laga pekan 10 BRI Liga 1 antara Macan Kemayoran vs Sappe Kerrab harus berakhir imbang tanpa gol.

Atas hasil imbang itu, Posisi Klasemen papan atas tidak banyak mengalami perubahan. Madura United tetap kuasa puncak dengan 23 poin.

Disusul PSM Makassar, Bali United, dan Persija Jakarta dengan catatan sama, 21 poin. yakni 21 poin.

Berikut adalah momen Madura United yang dinilai mampu unggul dair tuan rumah Persija Jakarta

Baca Juga: AKHIRNYA! Vincenzo Alberto Annese RESMI Reuni dengan Pemain PSIS, HNY dan Frendi Saputra Lempar Senyuman

Baca Juga: Kabar Persija Buat Bobotoh Persib SENANG, Saatnya Maung Bandung Jinakkan Macan Kemayoran

Momen tersebut kala pemain madura United dilanggar dikotak pinalti oleh pemain Persija di menit 34’.

Namun wasit tidak melihat pelanggaran itu terjadi di dalam kotak penalti hingga tidak menghadiahi Sape Kerap tendangan dari titik putih.

Selanjutnya, momen di akhir babak kedua. Waktu telah menunjukan 90+4 dari 3 menit tambahan waktu.

Kiper Persija Andritany ikut membantu penyerangan dengan menggiring bola hingga ke tengah lapangan.

Baca Juga: Pemainnya Tak Dilirik Timnas, Ceo PSIS Semarang Wajibkan Ini pada Punggawa Mahesa Jenar

Pada akhir nya kiper senior itu melakukan passing namun jatuh di kaki lawan. Bola pun ditendang ke area pertahanan Persija jakarta.

Ketika wasit meniup peluit panjang tanda akhir laga Persija vs Madura United.

Bola menuju mulut gawang itu pun berhenti dikejar oleh Andritany dan pemain persija lainnya walaupun pada akhirnya terbentur tiang.

Namun pemain Madura United mengejar dan menendang bola tersebut hingga gol.

Baca Juga: Sama-sama Angkatan Piala AFF 2020, Beda Nasib Tembok PSIS Semarang dan Duo Persib Bandung

Gol tersebut pun tak mengubah kedudukan karena wasit telah mengakhir pertandingan sebelum bola menggoyangkan jala Andritany.

Keputusan wasit meniup peluit panjang dinilai tidak tepat oleh banyak kalangan pecinta sepakbola.

Wasit seharusnya mengakhiri laga saat Andritany keluar dari sarang dan menggiring bola ke tengah lapangan.

Bukan disaat salah passing dan Madura United melakukan serangan balik.

Baca Juga: CEO PSIS Semarang Penuhi Tuntutan Panser Biru, Langkah Yoyok Sukawi Ikuti Jejak Persebaya?

“Ex Wasit FIFA Jimmy Napitupulu ttg kontroversi di akhir laga Persija vs Madura

'Seharusnya Saat yg tepat buat dia meniup Pluit utk akhiri Permainan adalah pd Saat Andritany menggiring Bola utk ditendang, disitulah Saat yg paling Tepat bagi Wasit  utk mengakhiri match.'

Demikian Tulis akun twitter Tommy Desky @Tommy_desky

Tweet tentang Andritany pun menjadi trending di twitter pasca laga Kontra Persija VS Madura United itu.

Baca Juga: Mulai Gacor, Ciro Alves Dapat Tuah dari Rambut Baru? Langsung Cetak Brace, Persib Bandung Makin Meyakinkan

Tidak hanya soal passing yang salah, tapi momen Andritany terjadi di bawah mistar gawang juga menjadi pembahasan.

Pasalnya Andritany tidak langsung terjatuh saat pemain lawan melakukan dorongan terhadapnya.

Ia justru terjatuh saat kemelut dimuka gawang terjadi.

Sebagai tambahan informasi, usai laga Persija vs Madura United, Kompetisi BRI liga 1 2022/2023 ditunda dalam beberapa pekan.

penundaan alis jeda dilakukan karena Timnas Indonesia akan melakukan laga FIFA Matchday menghadapi Curacao.

Selanjutnya Pekan 11 lanjutan BRI Liga 1 2022/2023 mulai bergulir pada 29 September 2022.

Sementara Persija jakarta akn bertandingan ke kandang Persib Bandung pada 2 Oktober 2022.***

 

Editor: Hari Santoso

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah