GILA! Demi Persib Bandung vs Persija, Bobotoh Rela Tukar Tiket dengan IPhone dan Ginjal? Begini Ceritanya

- 1 Oktober 2022, 11:16 WIB
Ribuan bobotoh berdemo di depan Graha Persib, Rabu 28 September 2022. Mereka menuntut manajemen agar mengaktifkan kembali tiket kolektif tanpa perlu menukarkan tiket demi mempermudah bobotoh yang berasal dari luar kota.
Ribuan bobotoh berdemo di depan Graha Persib, Rabu 28 September 2022. Mereka menuntut manajemen agar mengaktifkan kembali tiket kolektif tanpa perlu menukarkan tiket demi mempermudah bobotoh yang berasal dari luar kota. /Instagram @prfmnews

Bahkan tak heran banyak calo yang turut menulis di kolom komentar bahwa mereka menjual tiket, tapi dengan harga tinggi.

Beberapa komentar juga tak masuk akal, ada yang meminta agar tiket mereka ditukar dengan barang mahal seperti ponsel IPhone hingga ginjal.

Namun belum jelas apakah tujuan dari sang penulis komentar tersebut serius atau hanya bercanda untuk mengkritik para calo.

Baca Juga: WADUH! 3 Pemain Persib Bandung dalam Pemantauan, Marc Klok AKUI Masih Alami Masalah Kesehatan

Baca Juga: UPDATE Tiket Persib Bandung vs Persija Jakarta: E-Voucher Dapat Ditukarkan di 5 Lokasi, CEK di Sini

"Saya ada tiket vip barat selatan, yg mau boleh tuker sama iphone 11 pro aja gpp," tulis akun fariid_abdillah.

Para penggemar yang lain pun turut berkomentar dengan nada mencibir dan bercanda.

"@fariid_abdillah sama pejero mau?," tulis akun groussaurus.

"fariid_abdillah sama ginjal mau bang," tulis akun ipang.riyadii.

Baca Juga: 3 Pemain Persib Bandung Absen Lawan Persija? Marc Klok Akui Sakit dan Waspadai Thomas Doll

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah