Dean Henderson Jadi MOTM di Laga Nottingham Forest Vs Liverpool, Layak Dipanggil Timnas Inggris?

- 23 Oktober 2022, 11:37 WIB
Dean Henderson Jadi MOTM di Laga Nottingham Forest Vs Liverpool, Layak Dipanggil Timnas Inggris?/Manchester Evening News
Dean Henderson Jadi MOTM di Laga Nottingham Forest Vs Liverpool, Layak Dipanggil Timnas Inggris?/Manchester Evening News /

Berada di atas David Raya (Brentford) dengan catatan 44 saves dari 11 penampilan karena baru akan bermain melawan Aston Villa pada Minggu, 23 Oktober 2022.

Catatan Dean Henderson tersebut juga mampu melampaui catatan milik kiper nomor 1 di timnas Inggris, yaitu Jordan Pickford yang punya catatan 43 saves di Liga Inggris musim 22/23.

Baca Juga: Chelsea 1-1 MU, Bruno Fernandes: Kami Tidak Pernah Menyerah!

Baca Juga: Death Knot dan Nana, Borong Nominasi Piala Penjor BFFI

Ini membuktikan bahwa Henderson setidaknya mampu bersaing dengan kiper Inggris lainnya, bahkan kiper nomor satu di timnas Inggris sekalipun.

Walaupun dirinya bermain untuk tim yang baru promosi ke pentas Premier League.

Selain itu, raihan jumlah saves-nya hingga pekan ke-12 Liga Inggris musim 22/23 juga telah melampaui catatan miliknya sendiri ketika dirinya masih bermain reguler di Manchester United pada musim 20/21.

Di musim itu Dean Henderson raih catatan 40 saves dari 13 penampilannya bersama Setan Merah yang membuat dirinya sempat dipanggil timnas Inggris.

Mengingat waktu perhelatan Piala Dunia 2022 yang semakin dekat dan Liga Inggris yang masih menyisakan beberapa pertandingan, bukan tidak mungkin Dean Henderson akan dipanggil Gareth Southgate ke skuad timnas Inggris untuk Piala Dunia 2022. 

Kemenangan atas Liverpool menjadi kemenangan kedua Nottingham Forest di Liga Inggris musim ini.

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Premier League


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah