UPDATE Hasil Drawing Fase Grup Piala Asia U20 2023: Indonesia di Grup A Bersama Tuan Rumah

- 26 Oktober 2022, 15:51 WIB
Hasil Drawing Fase Grup Piala Asia U20 2023: Indonesia di Grup A Bersama Tuan Rumah
Hasil Drawing Fase Grup Piala Asia U20 2023: Indonesia di Grup A Bersama Tuan Rumah /

 

PotensiBadung.com – Hasil drawing fase grup Piala Asia U20 2023 menempatkan Indonesia di Grup A bersama tuan rumah.

Undian fase grup Piala Asia U20 2023 telah dilangsungkan pada Rabu, 26 Oktober 2022 di Kuala Lumpur Malaysia.

Siaran langsung undian Piala Asia U20 2023 juga bisa disaksikan ulang melalui akun YouTube AFC.

Baca Juga: Rachmad Hidayat Minta Maaf, PSIS Semarang Berikan Klarifikasi

Baca Juga: Bukan KLB, Persipa Pati Pilih Angkat Bicara Mengenai Kondisi Klubnya saat Ini karena Berhentinya Liga 2

Nampaknya di Piala Asia U20 kali ini, Timnas Indonesia harus menemukan lawan yang cukup sulit.

Timnas Indonesia berada di Grup A bersama tuan tumah Uzbekistan.

Selain sang tuan rumah, Indonesia juga harus berjuang melawan Iraq dan Syria di Grup A fase grup Piala Asia U20 2023.

Sebelum undian grup, 16 peserta dibagi dalam empat pot. Indonesia tergabung di pot 2 karena berhasil menjadi juara grup dalam babak kualifikasi.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: YouTube AFC Asian Cup


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah