Mengejutkan! ‘Penguasa’ Sesungguhnya Arema FC Dimiliki Oleh Waketum PSSI, Bukan Juragan 99

- 27 Oktober 2022, 20:15 WIB
Mengejutkan! ‘Penguasa’ Sesungguhnya Arema FC Dimiliki Oleh Waketum PSSI, Bukan Juragan 99
Mengejutkan! ‘Penguasa’ Sesungguhnya Arema FC Dimiliki Oleh Waketum PSSI, Bukan Juragan 99 /

PotensiBadung.com –  Saat ini banyak orang di Indonesia menyangka bahwa Presiden Arema FC, Gilang Widya adalah sosok yang mempunyai saham terbesar di klub yang mempunyai julukan Singo Edan itu.

Namun, pada kenyataanya Iwan Budianto yang sekarang menjabat sebagai Wakil Ketua PSSI itu lah ‘penguas’ sebenarnya Arema FC.

Dikutip dari Narasi.tv pada hari Minggu, 23 Oktober 2022 menjelaskan mengenai detail komposisi pemegang saham di tim Arema FC.

Narasi.tv menyebutkan bahwa dalam akta perusahaan PT Arema Aremania Bersatu Berprestasi Indonesia per 10 Mei 2022 yang tercatat di Ditjen AHU Kemenkumham, Iwan Budianto menjabat sebagai Direktur Utama.

Baca Juga: Jordan Henderson Berikan Assists ‘Cantik’ di Laga Lawan Ajax, Rio Ferdinand: Itu Benar-Benar Fenomenal!

Baca Juga: UMKM Go Digital dan Go Global dalam Festival Bali Jagadhita Culture Week III 2022

Iwan Budianto memiiki mayoritas saham sebesar 3.700 lembar saham atau dengan nilai Rp. 3.750.000.000.

Dan pemilik saham kedua PT Arema Aremania Bersatu Berprestasi Indonesia dimiliki oleh perusahaan PT Juragan Sembilan Sembilan Corp.

Pemilik Perusahaan PT Juragan Sembilan Sembilan Gilang Widya menguasai sebanyak 750 lembar saham dengan nilai sebesar Rp. 750. 000.000.

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Narasi TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah