PSSI Bandingkan Tragedi Kanjuruhan dengan Peristiwa Sepakbola Dunia: Kompetisi Jalan Terus!

- 2 November 2022, 17:00 WIB
Tragedi Kanjuruhan saat laga Arema FC melawan Persebaya Surabaya di BRI Liga 1 2022-2023 yang menelan  132 korban jiwa.
Tragedi Kanjuruhan saat laga Arema FC melawan Persebaya Surabaya di BRI Liga 1 2022-2023 yang menelan 132 korban jiwa. /

Baca Juga: MIRIS! Nasib Pak Toyo Pedagang Gorengan Hilang Mata Pencaharian Akibat BRI Liga 1 Terhenti

Baca Juga: PSSI Paparkan Potensi Kerugian Akibat BRI Liga 1 Mandeg, Sebut PSIS Semarang Sudah Kena Imbas

Keduanya memperebutkan tiket ke final Piala FA. Di Inggris, itulah tragedi domestik sepakbola terburuk sepanjang sejarah. Kerusuhan terjadi sebelum pertandingan dimulai.

Kerusuhan membuat pertandingan antara Liverpool dan Nottingham Forest urung dilangsungkan.

Penyidik dan otoritas Inggris bergerak cepat. Beragam konklusi didapat.

Tak satupun yang 100% memuaskan publik soal penyebab melayangnya 97 nyawa penonton itu, sampai saat ini.

Baca Juga: LIGA 1 Segera Bergulir, Borneo FC Gelar Pemusatan Latihan di Yogyakarta

Baca Juga: LIGA 1 Segera Bergulir, Borneo FC Gelar Pemusatan Latihan di Yogyakarta

Tapi, malapetaka itu tak menghentikan sepakbola. Laga semifinal itu dipindahkan ke Stadion Old Trafford, Manchester, tiga minggu kemudian.

“Pertandingan aman, Liverpool menang dan maju ke final,” tulisnya.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x