5 SOSOK yang Masuk Bursa Calon Ketua Umum PSSI Pengganti Iwan Bule, Pecinta Sepakbola Pilih Mana Nih?

- 6 November 2022, 15:40 WIB
Calon ketua Umum PSSI mulai bermunculan, meski Kongkres Luar Biasa (KLB) bakal digelar Maret 2023.
Calon ketua Umum PSSI mulai bermunculan, meski Kongkres Luar Biasa (KLB) bakal digelar Maret 2023. /tangkapan layar instagram @liputantimnas.

PotensiBadung.com - Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan atau Iwan Bule dipastikan segera lengser dari jabatannya setelah Kongres Luar Biasa (KLB) pada Maret 2023 mendatang.

Seperti diketahui, dalam surat  yang dikirim ke FIFA, salah satu agenda KLB PSSI pada 18 Maret 2023 mendatang adalah untuk pemilihan Ketua, Wakil Ketua, dan anggota PSSI.

Iwan Bule sendiri memang mendapat desakan mundur dari beberapa pihak usai tragedi Kanjuruhan yang menelan 135 korban jiwa.

Beberapa sosok ini pun mulai dikaitkan dalam bursa calon Ketua Umum PSSI. Siapa saja?

1.Hary Tanoesoedibjo

Hary Tanoesoedibjo merupakan pendiri MNC Group yang saat ini masih aktif sebagai Chairman PT MNC Investama.

Ia memiliki sepak terjang cukup lama di industri pertelevisian, sejak tahun 2002 Hary Tanoe menjabat sebagai DirektuR Utama PT. Global Mediacom.

Baca Juga: Jadwal Liga Inggris, Tottenham Hotspur Vs Liverpool: Punya Rekor Tandang Apik, The Reds Siap Curi Poin

Selain berkecimpung di dunia pertelevisian, ia juga mengajar di program pasca sarjana di berbagai universitas di bidang corporate finance, investasi dan strategi manajemen.

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah