Harapan Pemain Bali United atas Kehadiran Presiden FIFA di G20, Rahmat Minta Lebih Profesional

- 16 November 2022, 07:45 WIB
Harapan Pemain Bali United atas Kehadiran Presiden FIFA di G20, Rahmat Minta Lebih Profesional
Harapan Pemain Bali United atas Kehadiran Presiden FIFA di G20, Rahmat Minta Lebih Profesional /ANTARA/HO-Bali United/

PotensiBadung.com – Harapan agar Kompetisi BRI Liga 1 2022/2023 segera bergulir datang dari berbagai pihak. Termasuk pemain Bali United, Rahmat.

Harapan pemain Bali United itu setelah Presiden FIFA, Gianni Infantino menginjakkan kaki di Indonesia.

Setelah sebelumnya berkunjungan suai Tragedi kanjuruhan, kini Presiden FIFA, Gianni Infantino datang dalam rangka menghadiri KTT G20.

Kehadirannya disambut baik oleh menteri BUMN, Erick Thohir diharapkan memberikan hal positif terkait sepak bola di Indonesia.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan IESF 2022 Cabang Mobile, Negara yang Mengikuti Sekaligus Link Live Streamingnya

Gianni Infantino akan memastikan penyelenggaraan kompetisi sepak bola dan event Piala Dunia U-20 2023 aman dan ramah untuk diselenggarakan di Indonesia.

Penyerang sayap Bali United, Rahmat berharap dengan hadirnya Gianni Infantino kali kedua ini memberikan kabar baru di sepak bola Indonesia.

Ia menginginkan kompetisi segera dilaksanakan mengingat jeda kompetisi telah berhenti satu bulan lebih.

“Sebagai pemain saya hanya berharap yang terbaik untuk kompetisi sepak bola di Indonesia segera terlaksana,” kata Rahmat dilansir potensibadung.com dari web remsi bali United, Selasa 15 November 2022.

Halaman:

Editor: Imam Reza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah