Presiden IOC Mengungkapkan Faktor Penentu Indonesia Bisa Menjadi Tuan Rumah Olimpiade 2036

- 17 November 2022, 13:00 WIB
Presiden Komite Olimpiade Internasional Thomas Bach.
Presiden Komite Olimpiade Internasional Thomas Bach. /Reuters/Denis Balibouse/

Baca Juga: Retno Marsudi dan Sri Mulyani: 2 Perempuan Hebat Dampingi Jokowi di G20, Ari Dwipayana Ungkap Keberhasilannya

Baca Juga: Selamatkan BRI Liga 1 : Harapan PSIS ke PT LIB Sejalan dengan Keinginan Carlos Fortes

“Di bawah kepemimpinan Presiden Jokowi (KTT G20) bisa menghasilkan komunikasi. Itu adalah contoh penting dari kekuatan dalam menyatukan,” ucap Bach.

Indonesia bukan satu-satunya negara yang sudah menyatakan ketersediaan dan kesiapannya untuk menjadi tuan rumah Olimpiade 2036.

Ada empat negara lain yang juga mengajukan diri sebagai tuan rumah Olimpiade 2036 yaitu Mesir, Inggris, Qatar dan Turki.***

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah