5 Arti Mimpi Dikejar oleh Seseorang, Ternyata Berkaitan dengan Kondisi Psikologis

- 15 Januari 2024, 07:33 WIB
Ilustrasi sedang dikejar oleh seseorang
Ilustrasi sedang dikejar oleh seseorang /Pexels

PotensiBadung.com - Mimpi dikejar seseorang bisa menjadi pengalaman yang menegangkan selama tidur.

Mimpi dikejar biasanya identik dengan mimpi buruk, karena setelah mengalaminya Anda mungkin merasa cemas.

Dalam pandangan psikologi, mimpi dikejar seseorang seringkali berkaitan dengan apa yang kita hindari seperti pekerjaan, relasi, dan lainnya yang mungkin membuat kita merasa stres.

Berikut ini arti mimpi dikejar oleh seseorang yang dilansir PotensiBadung.com dari The Cut dan MindBodyGreen.

Baca Juga: Dinas Pariwisata Bali Telusuri Restoran Penjual Air Mineral Dengan Harga Selangit

1. Mimpi Dikejar Sesuatu Kemudian Menabrak Tembok

Jika Anda mimpi berlari karena dikejar sesuatu kemudian sampai menabrak tembok Anda mungkin sedang mengalami stres.

Ini menandakan otak Anda mungkin mendorong Anda untuk segera menghadapi situasi stres tersebut.

2. Mimpi Dikejar oleh Seseorang

Jika Anda bermimpi dikejar oleh seseorang yang Anda kenal maupun tidak, ini menandakan Anda sedang melarikan diri dari dorongan hati Anda yang terlalu kritis.

Halaman:

Editor: Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah