Jokowi Sebut Vaksinasi Bali Fokus di Tiga Zona Hijau Pariwisata

- 16 Maret 2021, 14:24 WIB
Presiden Jokowi mengatakan pariwisata di Bali bisa dibuka jika Covid-19 landai dan hilang.
Presiden Jokowi mengatakan pariwisata di Bali bisa dibuka jika Covid-19 landai dan hilang. /Youtube Sekretariat Presiden

Baca Juga: Jokowi Akhirnya Beri Jawaban soal Isu Presiden Tiga Periode yang Jadi Perbincangan

Wali Kota Denpasar I Gusti Ngurah Jaya Negara menargetkan, 35 ribu orang divaksin untuk menciptakan kawasan zona hijau di Sanur.

Mereka adalah penduduk dan pekerja yang kena PHK imbas virus corona. 

“Kami laporkan di Sanur, ada 35 ribu sasaran yang harus divaksin, 27 ribu masyarakat dan 8 ribu para petugas hotel yg di-PHK atau petugas pekerja di sanur,” kata Jaya Negara kepada Presiden Jokowi saat dialog virtual.

Baca Juga: Daftar 746 Napi di Bali yang Mendapatkan Remisi Nyepi, 200 Orang di Lapas Kerobokan

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Selasa 16 Maret 2021 untuk Taurus, Gemini, Aries, dan Aquarius

Ia mengatakan Pemkot Denpasar akan melaksanakan vaksinasi berbasis dusun atau lingkungan dan melibatkan universitas dan fasilitas kesehatan. 

“Berkenaan dengan pegawai dan pekerja, kami bekerja sama dengan pihak hotel dan hotel pun akan siap melaksanakan vaksinasi terhadap karyawannya secara mandiri. mudah-mudahan dengan diberi kesempatan Sanur sebagau zona hijau ini, 35 ribu cepat kami laksanakan vaksinasinya,” kata dia.***

Halaman:

Editor: Imam Reza W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah