Stafsus Presiden Sebut 5 Jenis Mobil Listrik Digunakan di G20, Ari Dwipayana : Hal Menarik

- 15 November 2022, 12:00 WIB
endaraan Resmi G20 Summit Genesis Electrified G80 dan Hyundai IONIQ 5 Tiba di Bali-Hyundai
endaraan Resmi G20 Summit Genesis Electrified G80 dan Hyundai IONIQ 5 Tiba di Bali-Hyundai /

PotensiBadung.com - 15 November 2022 merupakan puncak gelaran internasional KTT G20 di Nusa Dua Bali.

Untuk mendukung kegiatan yang dihadiri para Presiden dari berbagai negara peserta, panitia menyiapkan sejumlah kendaraan khusus.

Kendaraan yang siapkan untuk delegasi dan juga panitia merupakan kendaraan ramah lingkungan, atau mobil listrik.

Baca Juga: Eks Barcelona Luis Suarez Bakal ke Bali United Setelah Piala Dunia, Kemungkinannya Seberapa Besar?

Baca Juga: 5 Pencetak Gol Terbanyak Liga Inggris Sepanjang Masa, Erling Haaland Berpotensi Susul Mereka

Setidaknya ada lima jenis mobil listrik yang digunakan untuk delegasi.

Jenis mobil itu pun disampaikan oleh Koordinator Staf Khusus Presiden, AA Ari Dwipayana.

"Salah satu hal yg menarik dari KTT G20 di Nusa Dua Bali adalah penggunaan mobil listrik untuk delegasi dan juga panitia," katanya dilansir dari instagram pribadinya.

Ada 5 mobil mobil listrik yang digunakan selama KTT G20.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah