Gegara Gibran Jadi Cawapres, Ganjar Pranowo: Banteng Tidak Cengeng, Kalau Dicolek Akan Seruduk

- 2 November 2023, 14:49 WIB
Capres dari PDIP, Ganjar Pranowo saat di Bali
Capres dari PDIP, Ganjar Pranowo saat di Bali /Rovinus Bou/

Berdasarkan data sains, algoritma dan analisis digital sambutan masyarakat terhadap Ganjar-Mahfud meningkat.

"Maka kita menyiapkan dengan peta, data sains yang ada, algoritmanya kita ada, sekarang digital analisnya sudah ada, semua sekarang memetakan jadi kita sedikit naik, mungkin banyak naiknya untuk kemudian kita menganalisisnya dengan tepat dan lebih presisi."

Baca Juga: Pak Yan Koster soal Giri Prasta Bagi Uang ke Kabupaten/kota: Jangan Dibilang Manuver Politik

"Maka secara matematik kita hitung nanti di daerah yang kita lemah siapa yang akan mensubsidi suara. Bali ini salah satu yang akan mensubsudi nanti di tempat lain," tandasnya. ***

Halaman:

Editor: Yoyo Raharyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah