Nyepi dan Ramadhan Diprediksi Beriringan, Menag Yaqut: Mari Saling Menghormati

- 10 Maret 2024, 14:45 WIB
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas saat memberikan sambutan Perayaan Hari Suci Nyepi tahun baru Caka 1946 yang bertepatan dengan awal Ramadhan.
Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas saat memberikan sambutan Perayaan Hari Suci Nyepi tahun baru Caka 1946 yang bertepatan dengan awal Ramadhan. /kemenag.go.id/

Sementara umat Islam akan melaksanakan shalat tarawih sebelum menjalani ibadah puasa.

Oleh karena itu, ia mengatakan sikap saling menghormati sangat penting dalam menanggapi keberagaman ekspresi dalam beragama.

Di mana Hari Raya Nyepi meniscayakan keheningan sementara Ramadhan diisi dengan giat syiar (keramaian). Ia mengimbau agar umat Hindu dan Muslim dapat saling menghormati dalam menjalani ritual ibadah keagamaan masing-masing.

Baca Juga: Jorge Martin Rebut Pole MotoGP Qatar 2024, Sekaligus Memecahkan Rekor Pebalap Tercepat

"Mari saling menghormati dalam menjalani ritual ibadah dan tradisi keagamaan masing-masing," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah