Ketum PSSI Minta Pemain Timnas Indonesia Jangan Terlalu Percaya Diri Hadapi Leg 2

- 8 Oktober 2021, 06:38 WIB
Ketum PSSI Minta Pemain Timnas Indonesia Jangan Terlalu Percaya Diri Hadapi Leg 2
Ketum PSSI Minta Pemain Timnas Indonesia Jangan Terlalu Percaya Diri Hadapi Leg 2 /PSSI


PotensiBadung.com- Timnas Indonesia unggul tipis atas Timnas Taiwan dalam laga leg pertama play off kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Chang Arena Buriram, Thailand, Kamis 7 Oktober 2021 malam kemarin.

Timnas Indonesia masih membutuhkan satu laga lagi minimal adalah draw untuk memastikan garuda Indonesia melaju ke babak utama Piala Asia yang akan mempertemukan tim-tim kuat di Benua Kuning ini.

Dalam leg pertama Timnas Indonesia mampu menditkte jalannya permainan yang dilangsungkan di Thailand ini.

Baca Juga: Timnas Indonesia vs Taiwan 2-1, Tim Garuda Tambah Rekor Kemenangan Sejak 1954

Baca Juga: Dipanggil Timnas Indonesia U-19, Tiga Pemain Muda Persib Bandung Kemungkinan Absen di Seri 2

Hasil menang 2-1 ini dianggap belum aman lantaran jika Taiwan menang 1-0 saja maka skor adalah sama kuat.

Ini karena kemarin Indonesia adalah tuan rumah meskipun bermain di tempat yang dijuluki Negeri Gajah Perang ini.

Terkait hasil menang tipis dan masih adanya leg kedua nanti, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan meminta anak asuh skuat Shin Tae-yong ini untuk tetap fokus dan tidak terlalu percaya diri dalam menghadapi pemain Taiwan.

Baca Juga: Viral 'Tiga Anak Saya Diperkosa', Polres Luwu Timur Langsung Labeli Kasus Tersebut Hoax

Baca Juga: Fakta Ramai Rumakiek, Cetak Gol Debut Timnas Senior di Umur 19 Tahun, dan Geser Posisi Egy

Halaman:

Editor: Mifta Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah