Ikuti Jejak 4 Pemain Persib Bandung, Makan Konate Siap Dinaturalisasi, Persija Jakarta Pasti Senang

- 12 Januari 2022, 11:03 WIB
Makan Konate siap tampil saat lawan Persipura
Makan Konate siap tampil saat lawan Persipura /Hari Santoso/Instagram Makan Konate

PotensiBadung.com - Ikuti Jejak 4 Pemain Persib Bandung, Makan Konate Siap Dinaturalisasi, Persija Jakarta Pasti Senang

Pemain baru Persija Jakarta, Makan Konate bar baru ini bertemu mantan pemain Persib Bandung yang sudah menjadi legenda hidup yakni Atep Rizal.

Pertemuan itu dilakukan di channel youtube pada selasa, 11 Januari 2022.

Dalam kesempatan tersebut Lord Atep (sapaan akrab Atep) menanyakan berbagai macam pertanyaan kepada pemain asal mali tersebut.

Baca Juga: PERUNTUNGAN SHIO Besok Kamis 13 Januari 2022 untuk Shio Anjing, Shio Babi, Shio Kerbau, dan Shio Kambing

Baca Juga: Kalah dari Persipura, Pelatih Persija Banyak Disorot, Angelo Alessio Angkat Bicara, Begini Katanya

Salah satu pertanyaan Lord Atep adalah, mengenai apakah makan konate bersedia membela timnas Indonesia dan dinaturalisasi.

Konate mengatakan jika dirinya pernah menjalani proses (naturalisasi) akan tetapi hal tersebut tidak dilanjutkan.

"Kalau ada alasan dan rezekinya, pasti bisa menjadi WNI. Sebab sebelumnya pernah diproses," kata Makan Konate dalam YouTube.

Baca Juga: PSIS Semarang Hanya Ikhlas Lepas Pratama Arhan dan Alfeandra Dewangga ke Korea Selatan, Jepang, dan Eropa

Baca Juga: PERUNTUNGAN SHIO Besok Kamis 13 Januari 2022 untuk Shio Kelinci, Shio Kuda, Shio Monyet, dan Shio Ayam

Karena pada saat ini, makan konate dipanggil untuk memperkuat negaranya yakni mali dan membuat kesempatan jadi wni kandas.

"Namun, saya dipanggil ke Mali. Kalau ada kesempatan untuk menjadi WNI, tidak ada masalah," imbuh mantan pemain Persib Bandung tersebut.

Diketahui saat ini sudah banyak pemain asing di liga 1 Indonesia, Persib Bandung menjadi tim yang paling banyak dihuni pemain naturalisasi tersebut.

Pemain Persib Bandung yang berstatus naturalisasi adalah Ezra Walian (keturunan), Victor Igbonefo, Esteban Vizcarra dan Mark Antony Clock.

Baca Juga: PERUNTUNGAN SHIO Besok Kamis 13 Januari 2022 untuk Shio Tikus, Shio Ular, Shio Naga, dan Shio Macan

Baca Juga: PSIS Semarang Hanya Ikhlas Lepas Pratama Arhan dan Alfeandra Dewangga ke Korea Selatan, Jepang, dan Eropa

Diketahui. Syarat menjadi seorang WNI selain mempunyai garis keturunan dari antar negara yakni setiap warga negara asing harus tinggal minimal lima tahun beruntun atau sepuluh tahun tidak berturut-turut di Indonesia.

Makan konate sendiri tidak mempunyai darah Indonesia dan belum pernah menetap lima tahun selama beruntung, namun konate sudah lama berkarir di Indonesia.

Konate tidak punya darah Indonesia dan belum pernah menetap lima tahun berturut-turut, tapi telah lama berkarier di Indonesia.

Baca Juga: Persija Terancam Denda Rp10 Juta Seperti PSIS Semarang, Riko Salah Kostum, Ini Regulasi yang Mengaturnya

Baca Juga: Jonathan Cantillana Puji PSIS Semarang dan Suka Persija Jakarta, Simak Fakta Selengkapnya

Selama berkarir di Indonesia Makan konate sudah berpetualang di tujuh tim berbeda selama kurang lebih 10 tahun.

Selama berkarir di Indonesia, Konate Makan pernah membela PSPS Pekanbaru pada 2012-2013, Barito Putera pada 2013, Persib Bandung pada 2014-2015.

Sriwijaya FC pada 2018, Arema FC pada 2018-2019, Persebaya Surabaya pada 2020, dan Persija Jakarta pada 2021.

Jika harapan konate membela timnas Indonesia dan naturalisasi terlaksana. Tentunya akan membuat Persija Jakarta untung sebagai pemilik si pemain.

Karena Persija Jakarta akan mendapatkan jatah slot pemain asing lagi. Jika konate di naturalisasi.***

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah