WADUH! Persipura Curiga Ada Gelagat PSSI ke Ramai Rumakiek, Winger Muda yang Diminati Persib dan PSM Makassar

- 4 Mei 2022, 07:20 WIB
Ketum PSSI bersama Ramai Rumakiek yang diminati Persib dan PSM Makassar.
Ketum PSSI bersama Ramai Rumakiek yang diminati Persib dan PSM Makassar. /Dok/ PSSI

Tak hanya itu, PSSI melakukan hal itu lantaran Ramai Rumakiek statusnya merupakan pemain nasional.

"Jadi PSSI itu, siapapun pemain nasional yang mengalami cedera, punya kewajiban untuk ikut membantu si pemain agar cepat sembuh. Ini semua untuk kebaikan si pemain itu sendiri. Kalau sudah sembuh kan klub bisa memakai jasanya untuk kompetisi. PSSI juga bisa memanggil untuk melakukan pemusatan latihan guna mengikuti event internasional," tambah Dokter Syarif.

Saat ini Ramai Rumakiek itu telah sembuh total dan akan kembali ke Jayapura dalam 1-2 hari ini.

Baca Juga: PSIS Semarang Belum Pastikan Posisi Pelatih, Dragan Djukanovic Singgung Masalah Komunikasi

"Jadi PSSI tidak punya maksud apa-apa selain menyembuhkan si pemain. Rumakiek adalah aset nasional. Usianya masih 20 tahun. Perjalanan kariernya masih panjang. Kami (PSSI) hanya ingin Rumakiek sembuh dan bisa segera bermain. Itu saja," tutur Dokter Syarif.***

Halaman:

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Denpasar Update


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah