Formasi Mengerikan Rans Nusantara FC dengan Hadirnya Ronaldinho, Arema FC Siap Bendung Duo Amerika Latin?

- 26 Juni 2022, 18:00 WIB
RANS Nusantara FC
RANS Nusantara FC /

PotensiBadung.com - Prediksi formasi mengerikan Rans Nusantara FC jelang laga menghadapi Arema FC nanti malam, 26 Juni 2022.

Rahmad Darmawan mempunyai banyak opsi di lini depan dengan kehadiran Ronaldinho di skuadnya.

Seperti yang diketahui, Ronaldinho hadir ke Indonesia untuk melakukan serangkaian kegiatan sepak bola, mulai dari coaching clinic hingga melakukan pertandingan persabahatan.

Baca Juga: Patokan Harga Tinggi Jika Ingin Bermain dengan Ronaldinho di Indonesia, Segini Biaya yang Harus Dibayarkan

Baca Juga: Good Bye! Pemain Seharga Rp 26 Miliar Tolak Persija Jakarta, Demi Bela Australia di Piala Dunia?

Kehadiran Ronaldinho memberikan warna tersendiri bagi klub sultan tersebut. Rans Nusantara FC dijadwal akan menghadapi turnamen pra musim bertajuk trofeo cup yang diikuti oleh Arema FC dan juga Persik Kediri.

Seluruh laga akan dihelat di Stadion Kanjuruhan Kepanjen Kabupaten Malang. Pertandingan pertama akan menyajikan Rans menghadapi Arema FC.

Pertandingan tersebut dijadwalkan akan dilangsungkan pada malam ini, 26 Juni 2022 yang merupakan laga perdana turnamen.

Baca Juga: Patokan Harga Tinggi Jika Ingin Bermain dengan Ronaldinho di Indonesia, Segini Biaya yang Harus Dibayarkan

Baca Juga: Good Bye! Pemain Seharga Rp 26 Miliar Tolak Persija Jakarta, Demi Bela Australia di Piala Dunia?

Sekaligus juga laga penampilan Ronaldinho di hadapan publik pecinta sepak bola di tanah air.

Ronaldinho malam ini akan berseragam Rans Nusantara FC di bawah komando Rahmad Darmawan.

Dengan demikian pemain bertahan Arema FC harus menghadapi gempuran pemain bintang Brazil tersebut.

Hasyim Kipuw CS, akan membendung serangan Ronaldinho dkk bersama Rans Nusantara. Tentu ini pekerjaan berat mengingat Arema harus membendung dua pemain Asing asal Benua Amerika.

Di depan ada Gonzales yang meskipun sudah dinaturalisasi ia adalah pemain asal Uruguay serta satu lainnya di depan ada Ronaldinho.

Kedua pemain tersebut sama-sama berasal dari Benua Amerika.

Baca Juga: Patokan Harga Tinggi Jika Ingin Bermain dengan Ronaldinho di Indonesia, Segini Biaya yang Harus Dibayarkan

Baca Juga: Good Bye! Pemain Seharga Rp 26 Miliar Tolak Persija Jakarta, Demi Bela Australia di Piala Dunia?

Berikut adalah prediksi formasi mengerikan yang akan diturunkan Rahmad Darmawan untuk laga menghadapi Arema FC.

Kiper:

Wawan Hendrawan

Belakang:

Victor Sallinas, Edo Febriansyah, Alfin Tuasalamony, Arthur Bonai

Tengah:

Bima Ragil, Sandi Sute, Fadilla Akbar, Saddam Tenang.

Depan:

Gonzales, Ronaldinho

Itulah prediksi formasi Rans Nusantara menghadapi Arema FC.***

Editor: Imam Rosidin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah