Kembali, Manajemen PSIS Semarang Umumkan Perubahan Jelang Hadapi Arema FC: Sak Penake Dewe

- 28 Juli 2022, 10:10 WIB
Hasil PSIS Semarang Tadi Sore Kontra RANS Nusantara FC Imbang 1-1, Laga Pembukaan Liga 1 2022 2023
Hasil PSIS Semarang Tadi Sore Kontra RANS Nusantara FC Imbang 1-1, Laga Pembukaan Liga 1 2022 2023 /Liga1Match

PotensiBadung.com - Kembali, Manajemen PSIS Semarang Umumkan Perubahan Jelang Hadapi Arema FC: Sak Penake Dewe.

PSIS Semarang usai meraih hasil imbang menghadapi klub promosi Liga 1, RANS Nusantara FC di laga perdana kompetisi kasta tertinggi sepakbola Indonesia, kini akan bersiap untuk menantang Arema FC.

PSIS Semarang dijadwalkan akan menghadapi Arema FC, Sabtu 30 Juli 2022 mendatang.

Baca Juga: ANCAMAN Persebaya Surabaya Terhadap Persikabo 1973 Berbuah Cedera untuk Silvio Junior, Bajul Ijo Kalah Perang

Baca Juga: Kolektor LPD Anturan Janji Kembalikan Uang Reward ke Kejari Buleleng Dengan Cara Dicicil

Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang yang dapat disaksikan langsung oleh penonton dan juga disiarkan melalui layar kaca Indosiar dan live streaming Vidio.com.

Dalam pertandingan pekan kedua Liga 1 2022/2023 ini, PSIS Semarang kemungkinan akan mendapat tambahan amunisi dalam menghadapi Arema FC.

Pasalnya, striker asing yang selama ini digadang-gadang menjadi keran golnya PSIS Semarang sudah kembali usai menjalani pemulihan pasca cedera.

Adalah Carlos Fortes.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x