Bersama PSIS, Ketajaman Marukawa Tak Berkawan, Alie Sesay Melempem, Sumpah Aji Santoso ke Persebaya Terbukti?

- 3 Agustus 2022, 04:48 WIB
Eks Persebaya Alie Sesay dan Taisei Marukawa yang kini menjkadi bagian dari tim PSIS Semarang
Eks Persebaya Alie Sesay dan Taisei Marukawa yang kini menjkadi bagian dari tim PSIS Semarang /Potensi Badung /IG PSIS

Baca Juga: PSIS Semarang Lepas Pemain Asing? Marukawa Nampak Kesal, Peran Alie Sesay Tak Setangguh Wallace Costa

Meski pada akhirnya keunggulan itu sirnah oleh dua gol balasan tim Singo Edan, Taisei Marukawa tetap mendapat pujian dari suporter.

Hanya saja peran Alie Sesay sebagai benteng pertahanan dinilai melempem.

sebelumnya, Aji Santoso pelatih Persebaya Surabaya meyakinkan jika kedua pemain asing yang bergabung dengan PSIS Semarang tidak akan lebih baik.

Bahkan Aji Santoso menyakinkan jika Persebaya tetap bersinar dan akan mencetak pemain bintang lainnya.

Baca Juga: Indra Kenz segera Diadili di PN Tangerang, Jaksa Jerat Pasal Berlapis Terdakwa Kasus Binomo

Kata Aji Santoso ia akan membuat pemain persebaya meledak. Janji itu pun sejak awal disampaikan oleh pelatih asal malang itu.

Persebaya yang dihuni oleh pemain muda tak membuatnya gentar untuk mewujudkan ‘sumpahnya’ itu,

Rata-rata usia pemain Persebaya tidak sampai 22 tahun. Rizki Ridho yang menjadi kapten Persebaya tadi malam, baru berusia 20 tahun.

Ridho adalah pemain jebolan Persebaya U-20 yang pada 2019 membawa Persebaya juara elite pro academy.

Halaman:

Editor: Hari Santoso

Sumber: Persebaya.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x