TERBONGKAR! Ini Alasan Persija Jakarta Tak Main di JIS, Harga Sewa Mahal tapi Infrastruktur Jelek

- 9 September 2022, 11:40 WIB
Jakarta Internasional Stadium belum dapat didaftarkan sebagai homebase Persija Jakarta karena masalah administrasi
Jakarta Internasional Stadium belum dapat didaftarkan sebagai homebase Persija Jakarta karena masalah administrasi /Pikiran Rakyat

Baca Juga: Head to Head Arema FC vs Persib Bandung, Statistik Pangeran Biru Unggul? 2 Bek Kompak Siapkan Mental

Menjadi stadion yang baru diresmikan, tentu saja Jakarta International Stadium (JIS) menarik untuk dijadikan venue pertandingan internasional.

Awalnya PSSI ingin menggunakan JIS sebagai venue FIFA matchday antara Indonesia dan Curacoa.

Namun, keinginan tersebut diurungkan setelah melakukan uji kelayakan karena JIS dianggap belum layak untuk menggelar FIFA matchday.

Baca Juga: WADUH! Luis Milla Harap-harap Cemas Jelang Persib Bandung vs Arema FC, 3 Pemain Berpotensi Dicoret?

Baca Juga: Dirumorkan ke PSIS Semarang, Unggahan Robert Alberts Buat Gagal Fokus, Tak Bisa Move On dari Persib Bandung?

Berikut alasan kenapa Jakarta International Stadium dianggap masih belum layak menurut standar FIFA.

  1. Belum memenuhi kelayakan 100% infrastruktur

Dikutip dari laman resmi pssi.org, area drop off tim, sirkulasi aktivitas terkait pertandingan di outer perimeter menumpuk di barat utara.

Hal ini tentunya akan membuat situasi di lapangan menjadi sesak dan sulit akses bagi tim yang akan bertanding.

Baca Juga: Dirumorkan ke PSIS Semarang, Unggahan Robert Alberts Buat Gagal Fokus, Tak Bisa Move On dari Persib Bandung?

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah