Paranormal Dilibatkan Cari Ibu yang Hilang Setelah Motor Jatuh ke Sungai Petanu

- 21 Maret 2021, 15:53 WIB
Tim SAR dibagi di beberapa tempat untuk mencari korban kecelakaan di Ubud yang jatuh ke sungai.
Tim SAR dibagi di beberapa tempat untuk mencari korban kecelakaan di Ubud yang jatuh ke sungai. /

Baca Juga: Lowongan Kerja di Denpasar untuk Lulusan SMA Gaji Sampai Rp5 Juta, Ditutup 17 April 2021

Baca Juga: Krisdayanti Minta Maaf Kepada Aurel : Bila Engkau Nanti Menimang Anakmu, Sampaikan Salamku Bahwa Aku Mencintai

Dalam pencarian ini, tim SAR dibagi menjadi tiga tim. Satu fokus di sekitar lokasi kejadian, satu di sekitar Goa Gajah, dan satu tim lainnya di Danau Petanu.

anggota kami masih di lokasi bolak balik sampai goa gajah-susuri sungai-bendungan. di lokasi jatuhnya berulang dicari sampai saat ini belum dotemukan.

"Kita susuri sungai bersama relawan, masyarakat setempat, keluarga. Lalu di Bendungan Petanu, Goa Gajah, hasil masih nihil," kata dia.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta Minggu 21 Maret 2021 di RCTI : Mama Rosa Marah Rahasia Masa Lalu Andin Terungkap

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kesehatan Dan Cinta Minggu 21 Maret 2021 Untuk Cancer, Leo, Virgo, Aries, Taurus, Gemini

Peristiwa kecelakaan tunggal ini merupakan satu keluarga yakni nenek, ibu dan anak.

Terjadinya lakalantas ini diduga korban Ni Komang Ayu Ardani tidak bisa mengendalikan kendaraanya karena
di TKP merupakan jalan tikungan menurun.

Ditambah saat itu terjadi hujan sangat lebat sehingga jalan menjadi licin lalu terjatuh ke sungai.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Karier dan Keuangan Minggu 21 Maret 2021 untuk Aquarius, Gemini, Aries, dan Libra

Halaman:

Editor: Imam Reza W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah