Cuaca di Bali Panas Akhir-akhir Ini, BMKG Jelaskan Penyebabnya

- 1 April 2021, 15:07 WIB
ilustrasi panas terik saat musim peralihan
ilustrasi panas terik saat musim peralihan //pixabay.com

POTENSI BADUNG - Dalam beberapa hari terakhir, cuaca di sebagian besar wilayah Bali terasa lebih panas dari sebelumnya.

Penyebabnya ternyata Bali sedang masuk musim peralihan dari musim hujan ke musim kemarau.

Kepala Bidang Data dan Informasi Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah III Denpasar Iman Faturahman menjelaskan mengapa cuaca lebih panas akhir-akhir ini.

Baca Juga: Lama Tak Dibahas, Melaney Ricardo Ceritakan Masalah Rumah Tangganya Sambil Mengangis

Baca Juga: Akun Media Sosialnya Disalahgunakan, Nadia Riwu Runner UP 2 Miss Indonesia Dituduh Lakukan Penipuan

Pertama karena posisi matahari sedang berada di sekitar equator.

Kemudian masih ada beberapa faktor pendukung pembentukan hujan yang berakibat panas yang dilepaskan bumi terhalang oleh awan.

"Karena posisi matahari juga sedang ada di sekitar equator, kemudian juga masih ada faktor yang mendukung pembentukan hujan, sehingga panas yang dilepaskan bumi masih terhalang oleh awan," katanya saat dihubungi, Kamis 1 April 2021.

Baca Juga: Promo Giant 1-8 April, Harga Spesial Awal Bulan untuk Produk Daging Segar

Halaman:

Editor: Imam Reza W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah