Vaksinasi Anak di Denpasar Mulai Dijalankan

- 8 Juli 2021, 16:24 WIB
Tinjau kelancaran vaksinasi anak usia 12-17 Tahun, Wali Kota Jaya Negara bersama Ketua DPRD Denpasar I Gusti Ngurah Gede, Kepala Kejaksaan Negeri Denpasar Yuliana Sagala, Komandan Kodim 1611/Badung, Kolonel Inf. I Made Alit Yudana, dan Kapolresta Denpasar Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan. Tampak pula mendampingi Wali Kota Jaya Negara, Pj. Sekda Kota Denpasar, I Made Toya, Plt. Kadisdikpora Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Eddy Mulya, Kadiskes Kota Denpasar, Luh Putu Sri Armini meninjau vaksinasi di SMP Wisata Sanur
Tinjau kelancaran vaksinasi anak usia 12-17 Tahun, Wali Kota Jaya Negara bersama Ketua DPRD Denpasar I Gusti Ngurah Gede, Kepala Kejaksaan Negeri Denpasar Yuliana Sagala, Komandan Kodim 1611/Badung, Kolonel Inf. I Made Alit Yudana, dan Kapolresta Denpasar Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan. Tampak pula mendampingi Wali Kota Jaya Negara, Pj. Sekda Kota Denpasar, I Made Toya, Plt. Kadisdikpora Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Eddy Mulya, Kadiskes Kota Denpasar, Luh Putu Sri Armini meninjau vaksinasi di SMP Wisata Sanur /PotensiBadung

PotensiBadung - Kelancaran pelaksanaan vaksinasi berbasis sekolah di setiap sekolah SMP di Kota Denpasar dipantau langsung Wali Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Denpasar, Kamis 8 Juli 2021.

Kali ini pemantauan pelaksanaan vaksinasi bagi anak bertempat di SMP Wisata Sanur.

Baca Juga: Fakta dan Kronologis Penangkapan Nia Ramadhani, Ardi Bakrie Tidak Ada di TKP

Baca Juga: Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Inisial RA, AAB dan ZN Terkait Penyalahgunaan Narkoba, Begini Kronologinya

Tampak Hadir Ketua DPRD Denpasar I Gusti Ngurah Gede, Kepala Kejaksaan Negeri Denpasar Yuliana Sagala, Komandan Kodim 1611/Badung, Kolonel Inf. I Made Alit Yudana, dan Kapolresta Denpasar Kombes Pol. Jansen Avitus Panjaitan.

Tampak pula mendampingi Wali Kota Jaya Negara, Pj. Sekda Kota Denpasar, I Made Toya, Plt. Kadisdikpora Kota Denpasar, I Gusti Ngurah Eddy Mulya, Kadiskes Kota Denpasar, Luh Putu Sri Armini, dan Kepala Sekolah SMP Wisata Sanur, Gusi Kompiang Winda.

Baca Juga: Polisi Benarkan Penangkapan Nia Ramadhani dan Suami Terkait Narkoba, Kronologinya Dijelaskan Siang Ini

Baca Juga: Rajin Minum Air Putih Memberikan Dampak Baik Bagi Kesehatan Tubuh, Simak Beberapa Manfaatnya

Jaya Negara bersama Forkopimda meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi dan memberikan semangat kepada siswa serta mengajak untuk tetap disiplin prokes.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah