Aktivis Perempuan dari Korps HMI-Wati Denpasar Bagikan Sembako ke Warga dan Mahasiswa Perantauan

- 17 Agustus 2021, 22:32 WIB
HMI-Wati Cabang Denpasar bersama Posko #GerakanBerbagi melaksanakan aksi sosial di daerah di Denpasar Barat
HMI-Wati Cabang Denpasar bersama Posko #GerakanBerbagi melaksanakan aksi sosial di daerah di Denpasar Barat /PotenisBadung/

PotensiBadung.com- Korps HMI-Wati Cabang Denpasar bersama Posko #GerakanBerbagi melaksanakan aksi sosial di daerah di Denpasar Barat dan Asrama Universitas Udayana untuk menyambut HUT RI ke 76.

Paket sembako yang diberikan masyarakat dan mahasiswa terdapat tujuh puluh paket yang berisi beras, minyak goreng, mie dan sembako lainnya.

Baca Juga: Paskibraka Kemerdekaan Republik Indonesia, Pahlawan Penerus Estafet Kemerdekaan Bangsa

Baca Juga: BMKG Jelaskan Indeks Sinar UV di Indonesia Rabu 18 Agustus 2021, Warna Merah Bahaya Tinggi

Pelaksanaan Teknis penyaluran dimulai dengan tahap persiapan, pada tahap ini tim penanggung jawab mempersiapkan data masyarakat daerah Denpasar Barat dan mahasiswa perantauan.

Lalu selanjutnya tahap implentasi membagikan sembako dengan cara Door to door. Pada aksi sosial pada Senin 16 Agustus 2021 Korps HMI Wati Cabang Denpasar mendistribusikan sebanyak 70 paket sembako.

Baca Juga: Pesan Kemerdekaan dari Ustadz Bachtiar Nasih untuk Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2021

Baca Juga: Laskar Pelangi Dinyanyikan Rinni Wulandari saat Upacara Penurunan Merah Putih, Berikut Makna di Baliknya

Kegiatan aksi sosial tidak menyurutkan semangat perempuan untuk berbagi dan membantu sesama meskipun sedang berada di masa PPKM darurat.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah