HEBOH Tinder Swindler Versi Indonesia Viral di Twitter, Berikut Kronologi Kasusnya

- 17 Maret 2022, 18:00 WIB
Tinder Swindler versi Indonesia
Tinder Swindler versi Indonesia /tangkapan layar @malamtanpakata/

“Sialnya aku tergiur dan mentransfer sejumlah uang ke rekening dengan atas nama Ramdani SE AK (Bank Permata). Karena kalau kalian ketemu secara langsung sama orang ini. Cara dia bicara, mannerism dll nya bisa bikin kalian percaya 100%. Dia bilang bank nya sedang limit,” cuitnya.

Baca Juga: Berkebun di Pekarangan Rumah untuk Pemula, Jenis Sayuran yang Lebih Direkomendasikan, Ini Alasannya!

Namun, ternyata uang yang sudah ditransfer tersebut tidak pernah berubah menjadi iPhone seerti yang dijanjikan.

Banyak laporan penipuan juga yang dilaporkan korban lainnya melalui si pembuat utas @malamtanpakata tersebut.

Hingga akhirnya pembuat utas bertemu langsung dengan terduga pelaku penipuan dan video tersebut menjadi viral.

Cuplikan awal terlihat perdebatan antara korban dan terduga pelaku dimana korban menuntut agar mengembalikan uangnya.

“Balikin duit gue,” ucap pria dalam video tersebut.

Baca Juga: Harga Tiket dan Jadwal Tayang Jujutsu Kaisen 0 The Movie di Cineplex Denpasar 17 Maret 2022

Namun, terduga pelaku langsung menolak dan mengajak korban ke tempat lain dengan alasan mengambil uang tersebut.

Perdebatan makin a lot hingga petugas keamanan datang menghampiri kedua orang tersebut dan pada suatu kesempatan terduga pelaku kabur.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah