Selamatkan Wajah Indonesia, Fans Minta Bali United Abaikan Piala Presiden 2022

- 8 Juni 2022, 16:45 WIB
Selamatkan Wajah Indonesia, Fans Minta Bali United Abaikan Piala Presiden 2022
Selamatkan Wajah Indonesia, Fans Minta Bali United Abaikan Piala Presiden 2022 /

Baca Juga: Wilujeng! Eka Ramdani Disambut Riuh Bobotoh, Cetak Gol Pertama di Persib Bandung, Stadion Siliwangi Jadi Saksi

Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Presiden 2022 untuk Persis Solo, Dibuka vs PSS dan Ditutup Melawan Persita Tangerang

Bali United juga masih merana di AFC Cup 2020. 3 kali bertanding, Bali United mengemas 3 poin lewat sekali menang dan 2 kali kalah.

Mencetak 5 gol, Bali United bobol 7 gol dan menghuni dasar klasemen sementara grup H di bawah United City, Quang Ninh, dan Svay Rieng.

Pandemi Covid-19 menghentikan turnamen ini di tengah jalan.

Baca Juga: 2 Saksi Korupsi Impor KITE Diperiksa Jaksa, Satu di Antaranya Direktur Rekanan, Apa Perannya?

Baca Juga: Lirik Lagu Troye Sivan 'Angel Baby', Backsound Populer di Instagram

Agar di kesempatan ketiga menjajal AFC Cup Bali United mampu menyematkan wajah dan peringkat Indonesia di mata internasional, fans meneriakkan aspirasi agar Serdadu Tridatu mengabaikan Piala Presiden 2022.

“Cocok coach. Tetap fokus ke Asia. Go internasional. Jangan Cuma berorientasi menjadi juara kampung,” tulis Wayan WidiArta merespons sikap Stefano Cugurra yang mengatakan akan mengutamakan AFC Cup.

“Anggap latih tanding sebelum AFC,” tulis Ida Boeka di kolom komentar fanpage resmi Bali United.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah