Gede Pasek Suardika: Gibran Jadi Wakil Prabowo, Bukti Jokowi Bukan Boneka Megawati

- 24 Oktober 2023, 07:52 WIB
Potret Pengamat politik sekaligus pendiri Partai Kebangkitan Nasional (PKN) Gede Pasek Suardika
Potret Pengamat politik sekaligus pendiri Partai Kebangkitan Nasional (PKN) Gede Pasek Suardika /Facebook

Baca Juga: Dedi Mulyadi: Prabowo Maju Pilpres untuk Wakafkan Diri bagi Bangsa

Contohnya soal piala dunia yang akhirnya batal karena statmen Ganjar dan Koster. Di mana, Ganjar lebih turut kepada Megawati.

Artinya, Jokowi lebih nyaman dengan paket Prabowo-Gibran yang akan melanjutkan programnya. Di tambah lagi, komposisi partai pendukung juga aman.

"Dia juga ingin dinilai bekerja tidak diatur oleh siapa pun. Selama ini narasinya planga-plongo, boneka. Ini jawaban politiknya. Dia ingin amankan lima tahun ke depan kebijakannya bisa berjalan," tandasnya.

Ulas GPS, yang menarik soal kebijakan Jokowi adalah soal hilirisasi. Baik tambang dan migas karena membuat banyak negara Eropa yang blingsatan.

Baca Juga: Mahasiswa Tanyakan Status Prof. Raka Sudewi dan Bela Putra Sastra

Baca Juga: Ahok Konsisten Pilih Ganjar-Mahfud, Gibran Belum Teruji

Di mana, programnya adalah membuat barang setengah jadi yang membuat negara industri harus mengeluarkan cost lebih banyak di bandingkan sebelumnya.

Di sisi lain, pendapatan negara dan juga tenaga kerja akibat hilirisasi di dalam negeri bertambah.

Gaung tiga periode apa di dengungkan Jokowi? "Semua orang ingin berkuasa selanjutnya. Kekuasaan itu seperti memiliki zat adifkti.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah