Selain Minta Persib Bandung Didiskualifikasi Dan DDS Dipulangkan, Ini Yang Diminta Kompaja Kepada PSSI

- 10 April 2022, 10:26 WIB
Tidak terima Perpura mengalami degradasi ke liga 2, Komunitas Masyarakat Papua di Jakarta atau Kompaja memberikan 7 tuntutan kepada PSSI
Tidak terima Perpura mengalami degradasi ke liga 2, Komunitas Masyarakat Papua di Jakarta atau Kompaja memberikan 7 tuntutan kepada PSSI / Tangkap layar YouTube Planet Persib /

PotensiBadung.com - Selain Minta Persib Bandung Didiskualifikasi Dan DDS Dipulangkan, Ini Yang Diminta Kompaja Kepada PSSI.

Polemik terdegradasi nya Persipura Jayapura dari Liga 1 musim 2021/2022 masih belum usai.

Terdapat beberapa pihak yang belum bisa menerima kenyataan jika Persipura yang notabene salah satu tim Elit Indonesia tersebut turun kasta ke Liga 2.

Baca Juga: Usai Rekrut 4 Pemain Muda Termasuk Gian Zola, Arema FC Bidik Bek Lulusan Akademi Persib Bandung Ini

Baca Juga: Ansan Greeners Raih Poin, Asnawi Mangkualam Main Agresif Selama 35 Menit

Baru baru ini terdapat sebuah komunitas yang bernama Komunitas masyarakat Papua di Jakarta (Kompaja).

Memberikan tuntutan kepada PSSI yang berjumlah tujuh poin.

Diketahui, Kopaja telah melakukan audiensi dengan federasi sepak bola Indonesia itu pada Kamis (7/4).

Baca Juga: Eks Persib Bandung 14 Musim Justru Tak Dilepas, Bos Teddy Tjahyono Minta Hal ini, Teco Butuh, Ini Akhirnya?

Baca Juga: Statistik Bagas Kaffa dan 2 Pemain asal Papua yang Merapat ke Persija Jakarta, Macan Kemayoran Berbenah

Terdapat beberapa tuntutan dari Kopaja yang menyeret nama Persib Bandung.

Pasalnya ada dua tuntutan yang ditujukan untuk Persib Bandung.

Yaitu meminta PSSI untuk mendiskualifikasi Persib Bandung dan Barito Putera karena dianggap terdapat main mata saat pertandingan digelar.

Sementara Striker Persib Bandung diminta untuk dipulangkan ke negara asalnya, Brasil.

Baca Juga: Harga Pasaran Terbaru Ciro Alves Usai Dirumorkan Ke Persib Bandung, Sempat Miliki Banderol Rp34 Miliar

Baca Juga: Stefano Lilipaly Beri Kode Menuju Persis Solo, Abduh Lestaluhu Ucapkan Welcome Kaka Fano

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x