Stadion Kanjuruhan Tak Sesuai Standar FIFA, Jokowi Siap Renovasi Besar-besaran

- 7 Oktober 2022, 11:30 WIB
Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang
Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang /Instagram @stadionkanjuruhan

Baca Juga: Bukan Marc Klok, Kambuaya dan Rachmat Irianto, Persib Bandung Umumkan Trio Barunya Dipanggil Shin Tae Yong

Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo menyebutkan peran tiap-tiap tersangka, yaitu AHL merupakan orang yang bertanggung jawab untuk memastikan setiap stadion memiliki sertifikasi yang layak fungsi.

Namun, pada saat menunjuk stadion LIB, persyaratan layak fungsinya belum dicukupi dan menggunakan hasil verifikasi tahun 2020.

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan menyampaikan, Presiden Jokowi telah memerintahkan untuk melakukan renovasi Stadion Kanjurugan sesuai dengan aturan yang mendekati atau sama dengan FIFA.

Baca Juga: Bukan Marc Klok, Kambuaya dan Rachmat Irianto, Persib Bandung Umumkan Trio Barunya Dipanggil Shin Tae Yong

Baca Juga: FIX! Liga 1 Ditunda, Persib Bandung Konfirmasi ‘Bubarkan’ Pemain? Luis Milla Bilang Begini

"Banyak kekurangannya, single seat yang belum ada, kemudian tribun berdiri itu nantinya tidak boleh," ujar sosok yang kerap disapa Iwan Bule tersebut.

Ia mengakui bahwa Stadion Kanjuruhan masih jauh dari standard yang ditetapkan oleh FIFA.

Di luar negeri, stadion yang dimiliki oleh klub-klub besar memang sudah memenuhi standard yang ditetapkan oleh Otoritas Sepak Bola Dunia tersebut.

Baca Juga: RAJA Charles III Ucapkan Bela Sunkawa untuk Korban Kanjuruhan, Warganet Indonesia Bilang Ini!

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x