Aremania RENCANAKAN AKSI Turun ke Jalan Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tanggal 20 Oktober 2022 Disepakati

- 15 Oktober 2022, 14:30 WIB
Aremania RENCANAKAN AKSI Turun ke Jalan Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tanggal 20 Oktober 2022 Disepakati
Aremania RENCANAKAN AKSI Turun ke Jalan Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tanggal 20 Oktober 2022 Disepakati /Youtube/Uncle Wira/

PotensiBadung.com- Aremania RENCANAKAN AKSI Turun ke Jalan Pasca Tragedi Kanjuruhan, Tanggal 20 Oktober 2022 Disepakati.

Dua pekan sudah terlewati.

Tragedi Kanjuruhan, Sabtu 1 Oktober 2022 lalu hingga kini masih menyisakan duka yang mendalam bagi seluruh rakyat Indonesia.

Tercatat 132 orang dinyatakan meninggal dunia, ratusan lainnya mengalami luka ringan hingga berat.

Pihak kepolisian pun telah  menetapkan sejumlah tersangka dalam kasus ini, salah satunya Dirut  PT  Liga Indonesia Baru (PT LIB), Akhmad Hadian Lukita.

Baca Juga: FANTASTIS! Persib Bandung Masuk Daftar 20 Klub Terpopuler di Dunia, Hampir Saingi Bayern Munchen

Baca Juga: UPDATE! Kondisi Terbaru Gelandang Persib Bandung Erwin Ramdani: Saya Tidak Mau Mengambil Resiko

Namun, Aremania selaku  kelompok suporter Arema FC melakukan update sikap atas  tragedi berdarah yang terjadi di kandang  Singo Edan tersebut.

Salah satunya, tim gabungan Aremania merencanakan turun ke jalan pada Kamis, 20 Oktober 2022 mendatang.

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x