DILEPAS, Ketum PSSI Ingatkan Pemain Timnas U-20: Jangan Berbuat Aneh-aneh

- 18 Oktober 2022, 12:40 WIB
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan (kanan) merangkul pelatih tim nasional U-19 Indonesia Shin Tae-yong selepas sesi konferensi pers di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu, 10 Juli 2022.
Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan (kanan) merangkul pelatih tim nasional U-19 Indonesia Shin Tae-yong selepas sesi konferensi pers di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu, 10 Juli 2022. /ANTARA/Michael Siahaan

PotensiBadung.com- DILEPAS, Ketum PSSI Ingatkan Pemain Timnas U-20: Jangan Berbuat Aneh-aneh.

Secara resmi, Ketua Umum (Ketum) PSSI Mochamad Iriawan melepas pemain Timnas Inonesia u-20 untuk menjalani pemusatan latihan di Eropa yakni Turki dan Spanyol.

Seperti diketahui sebanyak 34 pemain Timnas U-20 mendapat panggilan untuk mengikuti pemusatan latihan atau TC selama kurang lebih dua bulan lamanya.

Baca Juga: FIX Aksi Turun ke Jalan Aremania 20 Oktober 2022 Mendatang Ditunda, Ini Alasannya

Baca Juga: CEO PSIS Semarang Bocorkan Jadwal Liga 1 Terbaru? Bukan Dipuji karena Beri Kabar, Malah 'Diusir'

Sebelum menalani pemusatan latihan di Turki dan Spanyol, terlebih dulu, pemian Timnas U-20 Indonesia ini telah menjalani latihan bersama di Jakarta.

"Setelah lolos ke Piala AFC U-20 2023, tim U-20 Indonesia kami programkan untuk menjalani pemusatan latihan di Turki dan Spanyol. Pemain harus bekerja keras, disiplin, fokus dan meningkatkan kemampuannya," kata Shin Tae Yong, Pelatih Timnas Indonesia dilasir melalui laman resmi pssi.org.

Sementara itu, Ketum PSSI berharap skil dan mental para pemain Timnas U-20 Indonesia menjalani TC di Turki dan Spanyol.

Baca Juga: Tim U-20 Gelar TC di Turki dan Spanyol 2 Bulan, Ketum PSSI Iwan Bule Beri Instruksi ke Anak Asuh Shin Tae-yong

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x