Pengamat MotoGP, Carlo Pernat Menilai Manajemen Honda Buruk

- 30 November 2022, 13:30 WIB
Sosok pengamat MotoGP, Carlo Pernat.
Sosok pengamat MotoGP, Carlo Pernat. /(INSTAGRAM GP ONE)

Baca Juga: Nkunku Semakin Dekat untuk Kepindahannya ke Chelsea

Baca Juga: Lakukan Evaluasi Sebelum Latihan, Luis Milla Ajak Pemain Saksikan Rekaman Laga Persib vs Persikabo

Pernat tidak segan menilai bahwa Honda memiliki manajemen yang buruk hingga saat ini.

Alih-alih fokus kepada aspek teknis terutama dengan mengembangkan motor yang kompetitif, perhatian Honda justru tertuju kepada susunan rider yang hingga kini belum membuahkan hasil.

“Manajemen Honda sudah berjalan buruk sejak lama,” ucap Pernat.

“Mereka lebih fokus pada sisi manusia daripada sisi teknis dan itu belum membuahkan hasil sejauh ini,” imbuhnya.

Baca Juga: Bela Lionel Messi, Sergio Aguero dan Cesc Fabregas Tuding Canelo Alvarez Tidak Paham Sepakbola

Baca Juga: Akui Kesalahan! Reky Rahayu, Kiper Persib Bandung Kena EVALUASI Tim Pelatih Usai Uji Coba vs Persikabo 1973

Lebih lanjut, Pernat juga tidak segan menyebut Honda akan dipaksa membuat motor khusus untuk Marc Marquez.

Karakter motor RC213V versi terbaru diyakini masih akan ramah dengan karakter Marquez dibandingkan rekan-rekannya.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: Motor Sports Stats


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x