Varian Baru Corona Inggris Masuk Indonesia, Ini Ciri dan Gejalanya

- 3 Maret 2021, 15:21 WIB
Ilustrasi kasus mutasi virus Corona B117 di Indonesia.
Ilustrasi kasus mutasi virus Corona B117 di Indonesia. /ANTARA/M N Kanwa

Adanya peradangan secara luas juga bisa menyebabkan nyeri sendi, rasa lemah dan nyeri tubuh selama terpapar.

Ada gejala-gejala Covid-19 lain yang ditemukan di Inggris:

1. Sakit (radang) tenggorokan
2. Diare
3. Konjungtivitis (mata merah)
4. Sakit kepala
5. Ruam pada kulit
6. Perubahan warna (discolouration) pada jari tangan dan kaki.

Tetap mematuhi protokol pencegahan penularan Covid-19 adalah cara terbaik mencegah virus ini. ***

Halaman:

Editor: Mifta Putra

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x