Minta Maaf, Desak Made Dharmawati : Berharap Dapat Diselesaikan Secara Kekeluargaan

- 17 April 2021, 22:55 WIB
Desak Made Dharmawati menunjukan surat permintaan maaf
Desak Made Dharmawati menunjukan surat permintaan maaf /PotensiBadung/ist

POTENSI BADUNG - Belum lama ini nama Desak Made Dharmawati menjadi sorotan karena menyinggung ketuhanan dalam agama Hindu.

Pernyataan ini disampaikan dalam sebuah video yang kemudian tersebar luas dan menuai banyak kecaman.

Desak Made yang merupakan seorang dosen di Jakarta ini akhirnya meminta maaf kepada semua umat Hindu.

Baca Juga: Laporan Dugaan Penistaan Agama Ditolak Polda Bali, Ismaya Koordinasi dengan Aliansi Hindu di Jakarta

Baca Juga: Sebelum Ditembak Polisi, Begini Modus 2 Pelaku Asal Karangasem Gasak 15 Motor NMAX di Denpasar

Baca Juga: Selamatkan Anjing, Pria di Denpasar Tewas Kepala Tergencet Mobil

Permintaan maaf tersebut dibubuhkan dalam sebuah kertas dengan materai Rp 10 ribu.

Permintaan maaf itu disampaikan saat bertemu dengan sejumlah elemen masyarakat Hindu di depan Pura Cijantung, Jakarta, pada Sabtu 17 April 2021 malam.

Baca Juga: Selamatkan Anjing, Pria di Denpasar Tewas Kepala Tergencet Mobil

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah