Sempat Imbang, Akhirnya Bali United Harus Akui Kekuatan Central Coast Mariners di Piala AFC 2023/2024

- 9 November 2023, 10:25 WIB
Bali United tak mampu membendung ketajaman tim tamu Central Coast Mariners dalam laga keempat Piala AFC 2023/2024.
Bali United tak mampu membendung ketajaman tim tamu Central Coast Mariners dalam laga keempat Piala AFC 2023/2024. /Instagram/@baliunitedfc/

PotensiBadung.com - Bali United tampil habis-habisan saat melawan tim Australia, Central Coast Mariners dalam laga keempat fase Grup G Piala AFC 2023/2024.

Bentrok Bali United vs CC Mariners yang berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar itu harus berakhir dengan skor 1-2.

Tim tuan rumah harus menelan kekalahan yang kedua kalinya dari Central Coast Mariners meski sudah mengerahkan seluruh kemampuan mereka.

Baca Juga: Jelang MotoGP Malaysia 2023, Jorge Martin Mulai Merasakan Tekanan

Sejak wasit asal Tajikistan, Nasrullo Kabirov meniup peluit tanda babak pertama dimulai pukul 20.00 WITA, kedua tim bermain menyerang.

Tim tuan rumah pada lima menit pertama memiliki dua peluang gol, tetapi mampu diadang pemain lawan Brian Kaltak, dan juga diantisipasi penjaga gawang Daniel Vukovic.

Pasukan kuning dari Australia itu tak mau lama-lama, hingga pada menit ke-13 mencetak gol pembuka melalui Alou Kuol, yang memanfaatkan umpan Jacob Farrell, sehingga tim tamu unggul 1-0.

Baca Juga: Kritisi Putusan MK Loloskan Gibran, Ketua BEM UI Diintimidasi

Bali United tak tinggal diam sesuai tertinggal The Mariners 1-0, skuad asuhan Stefano Cugurra menyamakan kedudukan 1-1 di menit  ke-18 lewat sepakan Jefferson Assis.

Halaman:

Editor: Pipin L Hakim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x