Nuwur Kakuwung Ranu, 25 Ribu Pohon Ditanam di Batur

- 25 Mei 2022, 17:40 WIB
Warga Batur kompak menanam pohon bodi setinggi 3 meter di kawasan Taman Wisata Alam Bukit Payang dan Desa Adat Buahan serangkaian program Sastra Saraswati Sewana 2022.
Warga Batur kompak menanam pohon bodi setinggi 3 meter di kawasan Taman Wisata Alam Bukit Payang dan Desa Adat Buahan serangkaian program Sastra Saraswati Sewana 2022. /Kadek KS

 

PotensiBadung.com - Pentas Seni-Ekologis Nuwur Kakuwung Ranu di Pura Segara Danu Batur, Kabupaten Bangli, Bali, digelar pada Sabtu Kliwon Wariga (Tumpek Uduh), 14 Mei 2022 malam.

Diprakarsai Yayasan Puri Kauhan Ubud menjabarkan kemuliaan leluhur Pulau Bali dalam menjaga ekosistem dan keseimbangan alam.

Dalam acara yang dihadiri langsung oleh Ratu Peranda, para Wiku, Sulinggih yang meraga suci, Jero Gede Batur Duwuran, Jero Kubayan, para Pemangku, Pinandita, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia, Siti Nurbaya,

Baca Juga: Piala Walikota Surabaya 2022: Digelar Jelang Piala Presiden, 4 Klub Berlaga, Ada PSIS Semarang, Cek Jadwalnya!

Baca Juga: Jadwal Tanding PSIS Semarang Mepet, Hadapi Persebaya Surabaya, Jamu Arema FC Ditunda?

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, Staf Khusus Presiden Republik Indonesia, Sukardi Rinakit, Wakil Gubernur Bali, Prof. Dr. Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati, jajaran Forkopimda Provinsi Bali (Pangdam, Wakapolda, Danrem),

Bupati Bangli, Sang Nyoman Sedana Arta, perwakilan Bupati dan Walikota, serta Rektor se-Bali di luar Bangli, Yayasan Puri Kauhan juga turut mengundang para Perbekal dan Prajuru Adat di 15 desa di Kawasan Inti Global Geopark Batur.

Yakni Batur Utara, Batur Tengah, Batur Selatan, Kedisan, Buahan. Abang, Trunyan A, Trunyan B, Songan A, Songan B, Kintamani, Suter, Sukawana, Pinggan, dan Blandingan.

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah