Viral Awan di Bali Disebut Mirip KRI Nanggala-402 yang Tenggelam

- 28 April 2021, 09:46 WIB
Awan disebut mirip kapal selam.
Awan disebut mirip kapal selam. /Instagram/

POTENSI BADUNG - Sebuah video awan yang disebut mirip kapal selam viral di media sosial.

Video tersebut direkam di sekitar Pantai Matahari Terbit, Sanur, Kota Denpasar.

Awan itu direkam tepat dengan peristiwa tenggelammya kapal selam KRI Nanggala-402 di perairan Bali.

Baca Juga: Info Kecelakaan di Denpasar, 3 Kejadian, Dirujuk Ke RS Sanglah dan Siloam

Perekam video tersebut adalan Arik Andrawan.

Ia mengaku tak sengaja merekam video itu p pada Minggu 25 April 2021.

Pada tanggal yang sama, tepatnya sekitar pukul 17.00 WIB, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengumumkan , kapal buatan Jerman tersebut ditemukan tenggelam di kedalaman 838 meter di perairan Bali.

Baca Juga: Ini Barang yang Disita Densus 88 dari Rumah eks Petinggi FPI Munarman, Polisi Sebut Ada Bahan Peledak

Awalnya Arik bersama temannya sedang menikmati fenomena matahari terbit di Pantai Matahari Terbit. Dia lalu merekam momen matahari terbit tersebut melalui ponselnya.

Halaman:

Editor: Imam Reza W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah