Apa itu KMI? Label Wasit Persib Bandung vs RANS Nusantara FC yang Salah Beri ‘Hadiah’ Pinalti

- 8 September 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi asisten wasit.
Ilustrasi asisten wasit. /Pixabay/taniadimas/

 

PotensiBadung.com – Apa itu KMI? Label yang diberikan kepada wasit laga Persib Bandung vs RANS Nusantara FC yang salah beri pinalti.

Tiga wasit yang memimpin pertandingan Persib Bandung vs RANS Nusantara FC dinyatakan salah memberikan keputusan pinalti.

Berdasarkan hasil Rekap Pembinaan Wasit yang dilakukan oleh PSSI, seharusnya pinalti yang diberikan kepada Persib Bandung tidak pernah terjadi.

Baca Juga: 3 Wasit Salah Beri Pinalti, Apakah Kemenangan Persib Bandung vs RANS Nusantara FC Dianggap Sah?

Baca Juga: TERUNGKAP! Alasan Marc Klok, Nick Kuipers hingga Daisuke Temui Eks Persib Robert Alberts, Bukan Karena PSIS

Alhasil wasit David Son Sansube mendapatkan pembinaan selama 8 pekan dan baru boleh memimpin pertandingan di pekan ke-17.

Bukan hanya wasit, AAR 2, dan Asisten Wasit juga mendapatkan sanksi yang sama.

“Dari hasil keputusan salah tersebut (Penalti) telah terjadi perubahan skor. KMI untuk Wasit,” bunyi pernyataan PSSI.

Baca Juga: Jelang PSIS Semarang Kontra Persikabo 1973, Achmad Resal Buka Suara soal Kondisi Tim Mahesa Jenar

Halaman:

Editor: Dinda Fitria Sabila

Sumber: pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x