Tatap Jadwal Kontra Borneo FC, Manajemen PSS Sleman Minta Maaf, Berikut Alasannya

- 9 Juni 2023, 11:22 WIB
PSS Sleman vs Borneo FC dalam laga uji tanding Minggu 11 Juni 2023
PSS Sleman vs Borneo FC dalam laga uji tanding Minggu 11 Juni 2023 /

Yuyud mengungkapkan laga menghadapi Borneo FC akan menjadi acuan untuk perizinan kuota penonton PSS ketika melakukan laga uji tanding dan Liga 1 nanti.

Baca Juga: Hengkang dari Persib, Henhen Herdiana Bersaing dengan Eks Persebaya di Dewa United, Begini Katanya

Baca Juga: Keyakinan Luizinho Passos Terhadap Kiper Persib, Hasil Liga 1 Lalu Jadi Perbandingan

“Untuk itu saya menghimbau untuk teman-teman PSS Fans yang tidak kebagian tiket untuk bisa bersabar dan menantikan laga uji tanding PSS berikutnya,” sambungnya.

Panpel PSS juga mengapresiasi pihak kepolisian yang telah memberikan Laskar Sembada untuk beruji tanding di tengah kondisi Yogyakarta saat ini.

“Semoga pertandingan besok berjalan lancar dan kuota penonton bisa bertambah di laga berikutnya,” tuturnya.

Senada dengan Yuyud, event manager PSS, Rangga Rudwino mengungkapkan permintaan maaf kepada suporter PSS.

Baca Juga: Tinggalkan PSM Makassar, Ramadhan Sananta Dipuji Petinggi Persis: Potensi nya Luar Biasa

Baca Juga: Sambutan Daisuke Sato untuk Pemain baru Persib Ryan Kurnia CS

“Saya mewakili Manajemen PT Putra Sleman Sembada (PT PSS) juga ingin meminta maaf kepada teman-teman PSS Fans yang belum kebagian tiket.”

Halaman:

Editor: Imam Reza

Sumber: pss.sleman.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x