Pilkades se Badung, Pemuda Ini Tegas : Kades Bukan Penguasa Tapi Pelayan, Manfaatkan Potensi Pariwisata

- 8 Mei 2022, 13:55 WIB
Pilkades se Kabupaten Badung, termasuk desa Bongkasa, foto kanan - Paande Prayika
Pilkades se Kabupaten Badung, termasuk desa Bongkasa, foto kanan - Paande Prayika /

Untuk itu, lanjut dia, seorang kepala desa yang notabene pemimpin tertinggi di desa harus mengedepankan kepentingan masyarakat.

Baca Juga: Cerita I Gede Suraharja di Balik Kesuksesan Karir Mahalini Raharja Melejit

Baca Juga: UPDATE Klasemen Grup B SEA Games Sepak Bola Putra, Malaysia Memimpin di Puncak Usai Kalahkan Thailand 2-1

Pemimpin harus mempunyai mewujudkan kesejahteraan serta memenuhi harapan masyarakat.

Gede Pande Eka Prayika juga mengatakan,  kepala desa sekarang tak lagi seperti dulu. Jika dulu bak raja kini sebagai pelayanan.

"Dulu kades identik dengan penguasa saat ini sebagai pelayan masyarakat," tegas Pande salah seorang wirausaha muda itu.

Baca Juga: Bakal Maju Calon Bupati Badung 2024, Ini Profil Lengkap Ketua DPRD Putu Parwata

Selain itu kades juga harus bisa menjadi pengayom,suri tauladan bagi warganya.

Seorang kades setelah terpilih wajib menjadi Pamong Praja bagi masyarakat yang dipimpinnya.

"Wajib mempunyai filosofi serta ngemong dan memanage masyarakat dalam membangun desa yang muaranya adalah kehidupan yang sejahtera," katanya.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x