Napi Misterius di LP Kerobokan Ini Kendalikan Oknum Polisi untuk Edarkan Sabu di Bali

- 2 Juni 2021, 07:08 WIB
Ilustrasi polisi.
Ilustrasi polisi. /Pixabay/diegoparra/

Baca Juga: Geger Suara Ledakan LPG di Jimbaran, 2 WNA Jadi Korban

Dari penggeledahan di rumahnya ini, petugas kepolisian Polresta Denpasar kembali menemukan paket klip sabu lagi yang saat itu disembunyikan di garasi mobilnya.

Dari penangkapan serta penggeledahan barang bukti di sejumlah lokasi, seperti di rumahnya ini, total barang bukti sabu yang berhasil disita oleh petugas sebanyak 84 gram lebih sabu-sabu.

Kapolresta Denpasar Kombes Jansen Avitus Panjaitan menegaskan pihaknya masih melakukan pengembangan atas penangkapan oknum petugas tersebut.

Baca Juga: Kebakaran di Puri Gading Jimbaran, Rumah Bule Prancis Hancur Diduga Karena Gas Bocor

"Ya, sampai sekarang masih kami kembangkan lagi," katanya beberapa waktu lalu kepada awak media.

Terkait anak buahnya yang tertangkap dalam kasus narkoba, Kapolres Badung AKBP Roby Septiadi berang.

Pihaknya bahkan menegaskan, pelanggaran yang dilakukan oknum anggotanya itu dinilai sudah sangat mencoreng institusi kepolisian, sehingga kata dia tindakannya ini tidak bisa ditolerir lagi.

Baca Juga: Oknum Polisi di Badung Bali Jadi Pengedar Narkoba, Kapolres: Ke Laut Saja Polisi Kayak Gitu

Baca Juga: Ternyata Ada 8 Polisi di Diskotek di Bali Ini Saat Dugaan Penganiayaan Pemandu Lagu

Halaman:

Editor: Mifta Putra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah