Bawaslu Badung Sowan ke PWI Bali, Siap Bersinergi di Pemilu 2024

- 25 Juli 2022, 16:39 WIB
Bawaslu Bali mengunjungi PWI Bali
Bawaslu Bali mengunjungi PWI Bali /PotensiBadung/

PotensiBadung.com – PWI Bali kembali kedatangan tamu. Kali ini, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Badung yang minta dukungan kepada wartawan-wartawan yang tergabung di PWI Bali untuk bersama-sama mengawal Pemilu Serentak Tahun 2024.

Harapan itu disampaikan saat jajaran Bawaslu Badung bertandang ke Kantor PWI Bali di Denpasar, Senin (25/7/2022).

Baca Juga: Bawaslu Kota Denpasar Audiensi ke PWI Bali, Sinergitas Sosialisasi dan Publikasi Pemilu 2024

Baca Juga: Tak Bisa Beli Tiket, Overstay Lebih 60 Hari, Pria Mesir Dideportasi Rudenim Denpasar

Kedatangan Ketua Bawaslu Kabupaten Badung I Ketut Alit Astasoma didampingi Humas I Gusti Bagus Cahya dan beberapa staf diterima Ketua PWI Bali IGMB Dwikora Putra didampingi Sekretaris Dewan Kehormatan PWI Bali Budihardjo, Wakil Ketua Bidang Pendidikan Arief Wibisono, Wakil Ketua Bidang Media Siber I Nyoman Sunaya, dan Seksi Wartawan Siber/ Humas PWI Bali Totok Waluyo.

Mengawali pembicaraan, Ketua Bawaslu Badung menyampaikan, sejatinya dalam pelaksanaan pemilihan umum, Bawaslu memerlukan komite pengawas dari unsur media.

Baca Juga: 90 Napi Narkotika Lapas Kerobokan Denpasar Siap Kembali ke Tengah Masyarakat

Baca Juga: Jonathan Cantillana CS Dapat Pelatih Khusus Seusai Pemain PSIS Semarang, Yoyok Sukawi Sebut Bagus

“Oleh karenanya, pada hari ini kami silaturahmi guna menyamakan persepsi terkait aturan-aturan yang berlaku dalam pemilu,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Hari Santoso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah