Performa Tim Terjun Bebas dan Kalah Lawan PSS Sleman, Arema Ancam Pecat Pelatih Eduardo Almeida

- 21 September 2021, 17:46 WIB
Performa Tim Terjun Bebas dan Kalah Lawan PSS Sleman, Arema Ancam Pecat Pelatih Eduardo Almeida
Performa Tim Terjun Bebas dan Kalah Lawan PSS Sleman, Arema Ancam Pecat Pelatih Eduardo Almeida /Instagram/@eduardo_almeida_coach

PotensiBadung.com -  Bertarung selama tiga pekan di BRI Liga 1 2021/2022, posisi Arema FC masih berada di posisi 14 klasemen sementara.

Mereka hanya mampu mengemas dua poin dari harl dua kali imbang dan sekali kalah 1-2 dari PSS Sleman.

Untuk itu, manajemen Arema FC langsung mengambil inisiatif langkah tegas guna menyelamatkan performa tim agar tidak semakin terjun bebas. 

Baca Juga: Trending Youtube di 22 Negara, Kini Little Mom Sudah Ditonton 11 Juta Kali

Manajemen Evaluasi Performa Tim

Media Officer Arema FC, Sudarmaji mengatakan pihaknya membuka saluran komunikasi berupa saran dan masukan bagi tim.

Selain itu, pihaknya juga mengambil sikap tegas dengan memberi peringatan kepada tim pelatih dan juga pemain untuk meningkatkan penampilan mereka untuk segera meraih 3 poin perdana.

"Sejak hasil seri dua kali sudah dilakukan evaluasi berupa saran dan masukan, saran dan masukannya tentunya lebih pada bagaimana meningkatkan kualitas tim agar bisa meraih poin maksimal," ungkap Sudarmaji dikutip dari laman resmi Liga Indonesia.

Baca Juga: Trending Youtube di 22 Negara, Kini Little Mom Sudah Ditonton 11 Juta Kali

Halaman:

Editor: Imam Reza W

Sumber: Liga Indonesia Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x